Pemahaman Dan Pelaksanaan Pembelajaran Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Melalui Scientific Approach Kurikulum 2013 Di Kelas VII B SMP Negeri 1 Surakarta Tahun Ajaran 2013/2014

Pertiwi, Shinta and , Drs. Yulianto Bambang Setyadi, M.Si. (2014) Pemahaman Dan Pelaksanaan Pembelajaran Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Melalui Scientific Approach Kurikulum 2013 Di Kelas VII B SMP Negeri 1 Surakarta Tahun Ajaran 2013/2014. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
10.NASKAH_PUBLIKASI.pdf

Download (362kB)
[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
01.HALAMAN_DEPAN.pdf

Download (555kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
02.BAB_I.pdf

Download (64kB)
[img] PDF (Bab II)
03.BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (98kB)
[img] PDF (Bab III)
04.BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (142kB)
[img] PDF (Bab IV)
05.BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (124kB)
[img] PDF (Bab V)
06.BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (21kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
07.DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (58kB)
[img] PDF (Lampiran)
08.LAMPIRAN-LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pemahaman pihak terkait dan pelaksanaan pembelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan melalui Scientific Approach berdasarkan kurikulum 2013 di kelas VII B SMP Negeri 1 Surakarta. Penelitian ini menggunakan sumber data kepala sekolah, guru PPKn, dan siswa kelas VII B. Pengumpulan data menggunakan metode wawancara, observasi, dan angket terbuka. Validitas data menggunakan triangulasi teknik pengumpulan data. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis model interaktif, untuk merangkai data yang diperoleh melalui wawancara, observasi, dan angket terbuka. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: 1) Pemahaman pembelajaran dengan menggunakan Scientific Approach sudah diterapkan guru dalam proses pembelajaran, sehingga siswa aktif dan kreatif. Hampir semua siswa kelas VII B SMP Negeri 1 Surakarta memenuhi indikator pemahaman Scientific Approach. Hal ini bisa dikatakan bahwa pemahaman Scientific Approach berdasarkan kurikulum 2013 siswa kelas VII B SMP Negeri 1 Surakarta cukup bagus; 2) Pelaksanaan proses pembelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan yang diterapkan guru di kelas sesuai dengan indikator pelaksanaan Scientific Approach berdasarkan kurikulum 2013. Hampir semua siswa kelas VII B pada proses pembelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan dalam melakukan kegiatan belajar yang diterapkan guru sangat aktif. Hal ini bisa dikatakan bahwa pelaksanaan Scientific Approach pada proses pembelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan di kelas VII B SMP Negeri 1 Surakarta cukup baik.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Pemahaman dan Pelaksanaan Scientific Approach, Kurikulum 2013, Proses Pembelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan.
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Kewarganegaraan
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 07 Apr 2014 06:37
Last Modified: 18 Oct 2021 22:07
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/28553

Actions (login required)

View Item View Item