Gambaran Pengalaman Orang Tua Dalam Penanganan Anak Autis Di SLB Negeri Surakarta

Wijaya, Ahmad Nur and , Siti Arifah, S.Kp., M.Kes. and , Dian Nur, S.Kp., Ns. (2013) Gambaran Pengalaman Orang Tua Dalam Penanganan Anak Autis Di SLB Negeri Surakarta. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
HALAMAN_DEPAN.pdf

Download (1MB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
BAB_I.pdf

Download (76kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (31kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (28kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (20kB)
[img] PDF (Bab V)
BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (27kB)
[img] PDF (Bab VI)
BAB_VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (10kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (12kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (407kB)
[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
NASKAH_PUBLIKASI_AHMAD_NUR_WIJAYA.pdf

Download (768kB)

Abstract

Autis adalah suatu gangguan perkembangan neuropsychistri dimana anak mengalami kesulitan berkomunikasi. Pada anak autis sering ditemukan masalah tindakan agresif yang berbeda-beda pada anak, sulitnya anak dalam pemahaman perintah dan komunikasi, serta sulitnya untuk mendapatkan perhatian anak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengalaman orangtua dalam penanganan anak autis di SLB N Surakarta. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan pendekatan fenomenologi. Sampel sebanyak 6 orangtua yang memiliki anak autis di SLB N Surakarta. Instrumen penelitian adalah pedoman wawancara, lembar observer dan alat perekam berupa handphone. Hasil penelitian ini adalah a). Orangtua perlu memeluk, menggendong dan memberikan contoh untuk anak dengan perilaku aggresive. b). Orangtua seharusnya mengajarkan anak dengan intonasi yang tinggi dan mengulang perintah lebih dari sekali untuk anak dengan gangguan konsentrasi. c). Orangtua sebaiknya mengajarkan bagaimana cara berbagi dan berpamitan untuk anak dengan gangguan bersosialisasi. d). Orangtua mengajarkan kontak mata dan mengajarkan berkomunikasi yang baik jika anak tidak mau untuk berkomunikasi. e). Orangtua menunjukkan bagaimana cara untuk mandi, berpakaian dan makan dengan baik untuk anak yang sulit dalam ADL.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: pengalaman orangtua, penanganan, anak autis
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Keperawatan
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 26 Dec 2013 09:57
Last Modified: 01 Jun 2016 10:16
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/27210

Actions (login required)

View Item View Item