Hubungan Gaya Belajar Siswa Dengan Ketuntasan Belajar Matematika SMP

Astuti, Rohana Tri and , Idris Harta, M.A., Ph.D (2013) Hubungan Gaya Belajar Siswa Dengan Ketuntasan Belajar Matematika SMP. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
1._HALAMANDEPAN.pdf

Download (714kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
2._BAB_I.pdf

Download (45kB)
[img] PDF (Bab II)
3._BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (80kB)
[img] PDF (Bab III)
4._BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (124kB)
[img] PDF (Bab IV)
5._BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (62kB)
[img] PDF (Bab V)
6._BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (33kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
7._DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (90kB)
[img] PDF (Lampiran)
8.LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (11MB)
[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
PUBLICATIONFIX.pdf

Download (367kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara gaya belajar dengan ketuntasan belajar matematika di SMP N 1 Cawas. Jenis penelitian ini adalah penelitian korelasional dengan pendekatan kuantitatif. Populasi dari penelitian ini adalah peserta didik kelas VII SMP N 1 Cawas. Teknik sampling yang digunakan adalah Simple Random Sampling dan diperoleh 44 siswa sebagai sampel. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah angket dan dokumentasi. Angket untuk memperoleh data gaya belajar, sedangkan dokumentasi untuk memperoleh data pencapaian KKM matematika. Hipotesis diuji dengan menggunakan uji chi Kuadrat. Data yang digunakan untuk menguji hipotesis adalah data gaya belajar dan data pencapaian KKM matematika. Hasil penelitian menunjukkan; (1) Peserta didik kelas VII di SMP N 1 Cawas memiliki gaya belajar Kinestetik sebesar 38.6%, gaya belajar auditori sebesar 31.8% dan gaya belajar visual sebesar 29.5% dari 44 peserta didik;(2) Peserta didik kelas VII di SMP N 1 Cawas sebanyak 87.8% tuntas belajar pada mata pelajaran Matematika sedangkan sisanya sebanyak 12.2% tidak tuntas belajar;(3) Tidak ada hubungan antara gaya belajar siswa dengan ketuntasan belajar matematika di SMP N 1 Cawas. Hal ini dapat dilihat dari koefisien chi kuadrat sebesar 3.1 lebih kecil dibandingkan chi kuadrat tabel yaitu sebesar 5.991;(4) Gaya belajar yang dominan untuk pencapaian ketuntasan belajar matematika di SMP N 1 Cawas adalah gaya belajar visual, yaitu rata-rata sebesar 82.3 dengan rentang nilai 62 sampai 94; (5) Gaya mengajar guru di SMP N 1 Cawas cenderung sesuai dengan gaya belajarnya yaitu gaya belajar visual;(6) Metode pembelajaran guru kurang bervariasi sehingga nilai ketuntasan belajar matematika pada gaya belajar auditori dan kinestetik kurang maksimal.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: gaya belajar, dan ketuntasan belajar matematika.
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Matematika
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 08 Nov 2013 10:14
Last Modified: 02 Nov 2021 23:38
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/26614

Actions (login required)

View Item View Item