Strategi Pengambilan Keputusan Mengatasi Konflik Dalam Berorganisasi Pada Aktivis Mahasiswa Di Surakarta

Aningzah, Lia Riva’attul and , Dr. Taufik, S.Psi.,M.Si (2013) Strategi Pengambilan Keputusan Mengatasi Konflik Dalam Berorganisasi Pada Aktivis Mahasiswa Di Surakarta. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
03._HALAMAN_DEPAN.pdf

Download (386kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
04._BAB_I.pdf

Download (112kB)
[img] PDF (Bab II)
05._BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (180kB)
[img] PDF (Bab III)
06._BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (104kB)
[img] PDF (Bab IV)
07._BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (352kB)
[img] PDF (Bab V)
08._BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (87kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
09._DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (59kB)
[img] PDF (Lampiran)
10._LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
02._naskah_publikasi.pdf

Download (335kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk memahami secara mendalam strategi pengambilan keputusan untuk mengatasi konflik didalam organisasi pada aktivis mahasiswa. Jumlah informan dalam penelitian ini adalah delapan orang aktivis yang berasal dari empat organisasi pergerakan yaitu IMM, HMI, KAMMI dan GP, masing-masing organisasi pergerakan dua informan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan metode pengumpulan data menggunakan wawancara dan observasi dan dianalisis secara deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa aktivis organisasi pergerakan memiliki strategi yang berbeda-beda dalam pengambilan keputusan untuk mengatasi konflik. Aspek kultur dan orang lain menjawab dan menjelaskan pertanyaan penelitian mengenai macam-macam konflik, langkah-langkah pengambilan keputusan dan pengaruh background dalam pengambilan keputusan suatu organisasi. Aktivis IMM dan HMI memiliki kesamaan pengambilan keputusan dilakukan dengan musyawarah bersama. Aktivis KAMMI pengambilan keputusan dilakukan oleh tim khusus yang memiliki wewenang untuk menyelesaikan dan mengambil keputusan. Sedangkan GP pengambilan keputusan dengan menggunakan sistem satu pintu yaitu pengambilan keputusan dilakukan oleh ketua yang memiliki tanggung jawab. Aspek pengetahuan dan kepribadian menjelaskan pertanyaan penelitian mengenai strategi aktivis dalam pengambilan keputusan. Semua aktivis yang menjadi informan memiliki pemahaman yang bagus mengenai organisasi dan pengambilan keputusan dalam organisasi. Sehingga ketika terdapat konflik dan membutuhkan sebuah keputusan, para aktivis tersebut menyelesaikan dengan berdasarkan aturan yang ada didalam masing-masing organisasi.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Pengambilan keputusan, konflik organisasi, aktivis mahasiswa
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Fakultas Psikologi > Psikologi
Depositing User: Users 10 not found.
Date Deposited: 01 Jul 2013 10:55
Last Modified: 26 Oct 2021 04:32
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/24594

Actions (login required)

View Item View Item