Uji Protein Dan Glukosa Es Krim Dengan Bahan Ubi Jalar Ungu Dan Susu Kedelai Aroma Nangka Secara Tradisional

Rohmah, Rohmah and , Dra. Titik Suryani, M.Sc (2013) Uji Protein Dan Glukosa Es Krim Dengan Bahan Ubi Jalar Ungu Dan Susu Kedelai Aroma Nangka Secara Tradisional. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
HALAMAN_DEPAN.pdf

Download (519kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
BAB_I.pdf

Download (313kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (424kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (291kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img] PDF (Bab V)
BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (238kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (377kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
NASKAH_PUBLIKASI.pdf

Download (290kB)

Abstract

Es krim merupakan produk olahan susu melalui proses pembekuan. Penelitian es krim ini menggunakan ubi jalar ungu, susu kedelai, dan CMC sebagai perlakuan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kadar protein, glukosa, hasil organoleptik dan daya terima, serta daya simpan es krim. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen dengan menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dua faktorial. Faktor tersebut yaitu konsentrasi CMC (1% dan 1,5%) dan komposisi ubi jalar ungu : susu kedelai (0%:30%, 5%:25%, 10%:20%, 15%:15%) dengan 8 taraf perlakuan 3 kali ulangan. Analisis data secara deskriptif kualitatif dengan uji kadar protein, glukosa, uji organoleptik dan daya terima, serta daya simpan es krim. Hasil penelitian yang diperoleh menunjukkan bahwa komposisi susu kedelai dan ubi jalar ungu berpengaruh terhadap kadar protein, glukosa, dan daya simpan es krim. Hasil es krim untuk kadar protein tertinggi yaitu pada perlakuan ubi jalar ungu 5%, susu kedelai 25%, dan CMC 1% (C1K2), sedangkan pada perlakuan ubi jalar ungu 15%, susu kedelai 15%, dan CMC 1,5% (C2K4) memiliki kadar glukosa tertinggi (33 g), daya simpan paling lama (01:03:32). Es krim dengan perlakuan tanpa ubi jalar ungu, susu kedelai 30%, dan CMC 1% merupakan es krim yang dapat diterima oleh masyarakat.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: es krim, CMC, ubi jalar ungu, susu kedelai, kadar protein, kadar glukosa, uji organoleptik dan daya terima, daya simpan
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Biologi
Depositing User: Users 1514 not found.
Date Deposited: 28 Mar 2013 05:52
Last Modified: 03 Nov 2021 19:10
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/23361

Actions (login required)

View Item View Item