Rikayah, Siti and , Drs. Saring Marsudi, S.H. M.Pd (2013) Peningkatan Motivasi Dan Pemahaman Konsep Matematika Melalui Model Pembelajaran Treffinger Pada Siswa Kelas IV SD Negeri 3 Kemadohbatur Tahun Ajaran 2012/2013. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.
|
PDF (Halaman Depan)
03._HALAMAN_DEPAN.pdf Download (490kB) |
|
|
PDF (Bab I)
04._BAB_I.pdf Download (55kB) |
|
PDF (Bab II)
05._BAB_II_.pdf Restricted to Repository staff only Download (101kB) |
||
PDF (Bab III)
06._BAB_III.pdf Restricted to Repository staff only Download (71kB) |
||
PDF (Bab IV)
07._BAB_IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (7MB) |
||
PDF (Bab V)
08._BAB_V_.pdf Restricted to Repository staff only Download (20kB) |
||
|
PDF (Daftar Pustaka)
09._DAFTAR_PUSTAKA.pdf Download (12kB) |
|
PDF (Lampiran)
10._LAMPIRAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (4MB) |
||
|
PDF (Naskah Publikasi)
02._NASKAH_PUBLIKASI.pdf Download (534kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan motivasi dan pemahaman konsep matematika pada siswa kelas IV SD Negeri 3 Kemadohbatur melalui model pembelajaran Treffinger. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan kelas (PTK). Subyek dari penelitian ini adalah guru dan siswa kelas IV SD Negeri 3 Kemadohbatur yang berjumlah 23 siswa yang terdiri dari 7 siswa laki – laki, dan 16 siswa perempuan. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah model analisis interaktif yang terdiri dari pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, kesimpulan atau verifikasi. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan motivasi dan pemahaman konsep matematika yang berdampak pada hasil belajar siswa. Peningkatan motivasi terlihat dalam 4 indikator yaitu Antusias siswa dalam menerima pelajaran meningkat dari pra siklus sebesar 34, 78%, Siklus I sebesar s 56, 52%, dan Siklus II 78, 26%. Kemauan mendengarkan penjelasan dari guru meningkat dari pra siklus sebesar 39, 13%, Siklus I sebesar 60, 87%, dan Siklus II sebesar 78, 26%. Keberanian menjawab pertanyaan dari guru atau siswa lain yaitu meningkat dari pra siklus sebesar 30, 43%, Siklus I sebesar 60, 87%, dan Siklus II sebesar 78, 26%. Kemauan mengerjakan soal latihan yang diberikan oleh guru meningkat dari pra siklus sebesar 43, 48%, Siklus I sebesar 65, 22%, dan Siklus II sebanyak 19 atau sebesar 82, 61%. Peningkatan pemahaman konsep matematika dibuktikan dengan hasil belajar siswa yang diperoleh data pada pra siklus sebesar 43, 48% mengalami ketuntasan, siklus I sebesar 65, 22% mengalami ketuntasan, pada siklus II sebesar 78, 26%. Kesimpulan penelitian ini adalah bahwa model pembelajaran Treffinger dapat meningkatkan motivasi dan pemahaman konsep matematika siswa kelas IV SD Negeri 3 Kemadohbatur tahun pelajaran 2012/2013.
Item Type: | Karya ilmiah (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Model Pembelajaran Treffinger, motivasi, pemahaman konsep matematika yang berdampak pada hasil belajar. |
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar |
Depositing User: | Munawar Munawar |
Date Deposited: | 21 Feb 2013 11:08 |
Last Modified: | 27 Oct 2021 09:04 |
URI: | http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/22789 |
Actions (login required)
View Item |