Triyani, Endah (2012) Peningkatkan Hasil Belajar Pendidikan Kewarga Negaraan (PKn) Melalui Metode Cuorse Review Horay Pada Siswa Kelas V SD Negeri 2 Sembung Kecamatan Wedi Kabupaten Klaten Tahun Pelajaran 2011/2012. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakrta.
|
PDF (Halaman Depan)
02._HALAMAN_DEPAN.pdf Download (734kB) |
|
|
PDF (Bab I)
03._BAB_I.pdf Download (117kB) |
|
PDF (Bab II)
04._BAB_II.pdf Restricted to Repository staff only Download (398kB) |
||
PDF (Bab III)
05._BAB_III.pdf Restricted to Repository staff only Download (158kB) |
||
PDF (Bab IV)
06._Bab_IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (361kB) |
||
PDF (Bab V)
07._BAB_V.pdf Restricted to Repository staff only Download (92kB) |
||
|
PDF (Daftar Pustaka)
08._DAFTAR_PUSTAKA.pdf Download (48kB) |
|
PDF (Lampiran)
09._LAMPIRAN_.pdf Restricted to Repository staff only Download (3MB) |
||
|
PDF (Naskah Publikasi)
11._NASKAH_PUBLIKASI.pdf Download (393kB) |
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatan hasil belajar Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) melalui metode pembelajaran Cuorse Review Horay pada siswa kelas IV SD N 2 Sembung Tahun pelajaran 2011/2012. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Subyek peneliti adalah guru dan siswa kelas IV SD N 2 Sembung. Hasil penelitian sebelum di laksanakan siklus diperoleh hasil sebesar 50,00% (8 siswa) mendapat nilai ≥ 60 (KKM) dari 16 siswa. Dalam pelaksanaan siklus I aspek kognitif meningkat menjadi 75,00% (12 siswa) dari 16 siswa, sedangkan pada aspek afektif sebesar 87,50% (14 siswa) menunjukan kesiapan dalam menerima pelajaran, 75,00% (12 siswa) menunjukan kedisiplinan dalam proses pembelajaran, 50,00% (6 siswa) menunjukan keaktifan dalam bertanya, 35,50% (6 siswa) menunjukan keaktifan dalam menjawab pertanyaan, 25,00% (4 siswa) menunjukan keaktifan berpendapat dalam pembelajaran. Pada pelaksanaan siklus II aspek kognitif mengalami peningkatan sebesar 75,00% dari siklus I menjadi 100% (16 siswa) dari 16 siswa, sedangkan pada aspek afektif sebesar 100% (16 siswa) menunjukan kesiapan dalam menerima pembelajaran, 100% (16siswa) menunjukan kedisiplinan dalam proses pembelajaran, 87,50% (14 siswa) menunjukan keaktifan dalam bertanya, 87,50% (14 siswa) menunjukan keaktifan dalam menjawab pertanyaan, 60,25% (10 siswa) menunjukan keaktifan berpendapat dalam pembelajaran. Berdasarkan penelitian tersebut maka dapat disimpulkan bahwa dengan menerapkan metode pembelajaran Cuorse ReviewHoray dapat meningkatkan hasil belajar (PKn) kelas IV SD N 2 Sembung tahun pelajaran 2011/2012.
Item Type: | Karya ilmiah (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Metode pembelajaran Cuorse Review Horay, Hasil Belajar |
Subjects: | L Education > LB Theory and practice of education |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar |
Depositing User: | Ari Fatmawati |
Date Deposited: | 12 Sep 2012 10:03 |
Last Modified: | 12 Sep 2012 10:03 |
URI: | http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/19888 |
Actions (login required)
View Item |