Latar Belakang Dan Sikap Siswa Homeschooling Terhadap Mata Pelajaran Matematika (Studi Kasus pada Homeschooling Kak Seto (HSKS) Solo)

Rahmawati, Ika (2012) Latar Belakang Dan Sikap Siswa Homeschooling Terhadap Mata Pelajaran Matematika (Studi Kasus pada Homeschooling Kak Seto (HSKS) Solo). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
02_HALAMAN_DEPAN.pdf

Download (2MB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
03_BAB_I.pdf

Download (32kB)
[img] PDF (Bab II)
04_BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (49kB)
[img] PDF (Bab III)
05_BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (39kB)
[img] PDF (Bab IV)
06_BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (Bab V)
07_BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (26kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
08_DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (9kB)
[img] PDF (Lampiran)
09_LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (9MB)
[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
11_NASKAH_PUBLIKASI.pdf

Download (897kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui latar belakang peserta didik yang memilih pendidikan alternatif homeschooling dan sikap siswa yang melaksanakan pendidikan alternatif homeschooling terhadap mata pelajaran Matematika. Penelitian ini mengunakan metode penelitian kualitatif deskriptif dengan pendekatan studi kasus. Data penelitian diperoleh dari angket, wawancara, observasi, dan dokumentasi. Informan adalah kepala sekolah, tutor, siswa, dan orang tua siswa Homeschooling Kak Seto (HSKS) Solo. Keabsahan data data dilakukan secara triangulasi. Hasil penelitian (1) Orang tua siswa berasal dari golongan menengah ke atas, 95% berprofesi sebagai pengusaha, dan berpendidikan tinggi. Alasan orang tua dan siswa memilih homeschooling sebagai pendidikannya antara lain kesibukan siswa di bidang non akademis, kendala fisik, penyakit tertentu, pembelajaran lebih fleksibel, tidak puas dengan sistem pendidikan pada sekolah formal, dan sebagian kecil yang kurang mampu bersosialisasi dengan lingkungan sosial; (2) Siswa mampu mengahargai kegunaan Matematika dalam kehidupan sehari-hari, mandiri, dan tidak mengalami kesulitan dalam bersosialisasi dengan lingkungan sosial.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Homeschooling, latar-belakang, sikap, Matematika
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Matematika
Depositing User: Mulyadi Mulyadi
Date Deposited: 04 Sep 2012 06:01
Last Modified: 04 Sep 2012 06:01
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/19719

Actions (login required)

View Item View Item