Faktor Faktor Yang Berhubungan Dengan Kunjungan Konsultasi Gizi Penderita Diabetes Mellitus Ke Poli Gizi Rsud Karanganyar

Herayati, Herayati (2012) Faktor Faktor Yang Berhubungan Dengan Kunjungan Konsultasi Gizi Penderita Diabetes Mellitus Ke Poli Gizi Rsud Karanganyar. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman depan)
Halaman_Depan.pdf

Download (193kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
BAB_I.pdf

Download (30kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (71kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (86kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (113kB)
[img] PDF (Bab V)
BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (27kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar pustaka)
Daftar_Pustaka.pdf

Download (14kB)
[img] PDF (Lampiran)
lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (175kB)

Abstract

Pendahuluan : Diabetes Mellitus merupakan penyakit degeneratif yang disebabkan ketidak mampuan tubuh memproduksi hormon insulin atau penggunaan yang tidak efektif dari produksi insulin. Pengelolaan DM dikenal dengan empat pilar utama meliputi edukasi, perencanaan makan, latihan jasmani dan farmakologis. Konsultasi gizi merupakan salah satu kegiatan edukasi di Rumah Sakit yang bertujuan membantu pasien mengidentifikasi dan menganalisa masalah yang berhubungan dengan penatalaksanaan diit. Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk m engetahui faktor -faktor yang berhubungan dengan kunjungan penderita Diabetes Mellitus ke Poli Gizi RSUD Kabupaten Karanganyar. Metode Penelitian : Jenis penelitian cross sectional dengan teknik pengambilan sampel non probality sampling dengan cara consecutive sampling. Lokasi penelitian di RSUD Kabupaten Karanganyar dengan jumlah sampel 74 penderita Diabetes Mellitus yang berkunjung bulan Agustus sampai dengan Oktober 2011 .Uji statistik yang digunakan Chi Square. Hasil : Hasil penelitian menunjukkan tidak ada hubungan yang bermakna antara umur, jenis kelamin dan tingkat pendidikan sampel dengan kunjungan konsultasi gizi ke RSUD Kabupaten Karanganyar dengan nilai ρ > 0,05. Ada hubungan yang bermakna antara pendapatan, pekerjaan, tingkat pengetahuan, sikap, dukungan keluarga dan dukungan petugas dengan kunjungan konsultasi gizi ke RSUD Kabupaten Karanganyar dengan nilai ρ < 0,05. Kesimpulan : Pendapatan, pekerjaan, tingkat pengetahuan, sikap, dukungan keluarga dan dukungan petugas sangat berhubungan dengan kunjungan konsultasi gizi penderita Diabetes Mellitus.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Rak J310/2012-09
Uncontrolled Keywords: Faktor -faktor, penderita DM, Kunjungan Konsultasi gizi
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine
R Medicine > RN Nutrition
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Gizi
Depositing User: Users 13 not found.
Date Deposited: 02 May 2012 10:36
Last Modified: 13 Sep 2022 06:39
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/18457

Actions (login required)

View Item View Item