Analisis Penilaian Return Saham Menggunakan Model Indeks Tunggal pada Perusahaan Manufaktur yang Go Public di Bursa Efek Indonesia

VIRGOANA, BENITA NURI (2012) Analisis Penilaian Return Saham Menggunakan Model Indeks Tunggal pada Perusahaan Manufaktur yang Go Public di Bursa Efek Indonesia. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
1._HALAMAN_DEPAN.pdf

Download (1MB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
2._BAB_I.pdf

Download (41kB)
[img] PDF (Bab II)
3._BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (71kB)
[img] PDF (Bab III)
4._BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (58kB)
[img] PDF (Bab IV)
5._BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (160kB)
[img] PDF (Bab V)
6._BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (27kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
7._DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (23kB)
[img] PDF (Lampiran)
8._LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk penilaian return saham dengan menggunakan Model Indeks Tunggal, sehingga dapat dijadikan acuan bagi investor untuk menilai return saham yang di miliki. Penelitian ini menggunakan return individu sebagai variabel dependen dan return pasar sebagai variabel independen. Sampel penelitian ini adalah Perusahaan Manufaktur yang terdapat di Bursa Efek Indonesia periode 2008-2010. Teknik penentuan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling. Sampel yang digunakan sebanyak 29 perusahaan. Penelitian ini menggunakan regresi linier sederhana untuk analisis data. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa dari 29 perusahaan yang diteliti, terdapat 23 saham yang memiliki nilai � signifikan dan enam saham yang memiliki nilai � tidak signifikan. Hal ini berarti Model Indeks Tunggal dapat digunakan sebagai acuan bagi investor untuk menilai return saham perusahaan manufaktur yang go public di Bursa Efek Indonesia.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Return individu, Return pasar, Model Indeks Tunggal
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 18 Apr 2012 04:51
Last Modified: 18 Apr 2012 12:09
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/18021

Actions (login required)

View Item View Item