Pengaruh Iklan Sosis So Nice Di Televisi Menggunakan Background Musik Terhadap Daya Ingat Konsumen (Studi Kasus Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Surakarta)

Dwiyanto, Agus (2012) Pengaruh Iklan Sosis So Nice Di Televisi Menggunakan Background Musik Terhadap Daya Ingat Konsumen (Studi Kasus Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Surakarta). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (hal. depan)
02._HALAMAN_DEPAN.pdf

Download (191kB)
[img]
Preview
PDF (Bab 1)
03._BAB_I.pdf

Download (26kB)
[img] PDF (Bab 2)
04._BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (74kB)
[img] PDF (Bab 3)
05._BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (196kB)
[img] PDF (Bab 4)
06._BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (138kB)
[img] PDF (Lampiran)
09._LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (89kB)
[img]
Preview
PDF (Daf Pustaka)
08._DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (16kB)
[img]
Preview
PDF (Publikasi)
01._SURAT_PERNYATAAN_PUBLIKASI.pdf

Download (11kB)
[img] PDF (Bab 5)
07._BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (14kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penggaruh iklan Sosis So Nice di Televisi menggunakan background musik ditinjau dari jingle iklan dan bintang iklan terhadap daya ingat konsumen, baik secara parsial maupun simultan dan menganalisis variabel yang memberikan pengaruh lebih besar terhadap daya ingat konsumen dalam iklan Sosis So nice di Media Televisi menggunakan background musik Sampel dalam penelitian ini yaitu sebagaian mahasiswa-mahasiswi Fakultas Ekonomi Program Studi Manajemen Universitas Muhammadiyah Surakarta yang pernah melihat iklan Sosis So Nice di televisi. Metode pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sample, dengan sampel sebanyak 100 orang, 50% laki-laki dan 50% perempuan. Dalam menganalisis penggaruh iklan Sosis So Nice di Televisi menggunakan background musik ditinjau dari jingle iklan dan bintang iklan terhadap daya ingat konsumen. Hasil analisis regresi linier berganda diperoleh persamaan regresi Y = 6,545 + 0,411 X1 + 0,250 X2. Dari hasil uji t variabel menunjukkan bahwa variabel jingle iklan dan bintang iklan mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap daya ingat konsumen. Untuk variabel jingle iklan mempunyai pengaruh lebih besar, karena koefisien beta menunjukan nilai lebih besar dibandingkan variabel bintang iklan. Dari hasil uji F menunjukkan bahwa secara simultan atau bersama-sama semua variabel independen berpengaruh signifikan terhadap daya ingat konsumen.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Additional Information: Rak B100/2012-10
Uncontrolled Keywords: jingle iklan, bintang iklan dan daya ingat konsumen
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Mr. Edy Suparno
Date Deposited: 09 Apr 2012 10:27
Last Modified: 26 Jun 2012 08:04
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/17768

Actions (login required)

View Item View Item