Perbedaan Tingkat Stres pada Pensiunan Pegawai Perhutani Surakarta yang Bekerja dengan yang Tidak Bekerja

NINGSIH, NDARUMAS VANY KARLINA (2011) Perbedaan Tingkat Stres pada Pensiunan Pegawai Perhutani Surakarta yang Bekerja dengan yang Tidak Bekerja. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
cover,_pengesahan,_originalitas,_persembahan,_kata_pengantar,_daftar_isi,_abtrak.pdf

Download (236kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
BAB_1_.pdf

Download (16kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB_2_.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (135kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB_3_.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (118kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB_4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (225kB)
[img] PDF (Bab V)
BAB_5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (7kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR_PUSTAKA_.pdf

Download (18kB)
[img] PDF (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (323kB)

Abstract

Latar Belakang: Dalam kehidupan sehari-hari manusia tidak bisa lepas dari stres. Stres merupakan suatu keadaan tertekan baik itu secara fisik maupun psikologis. Bagi banyak orang, pensiun adalah waktu timbulnya stres terutama jika pensiun menyebabkan masalah ekonomi atau hilangnya harga diri. Waktu menginjak usia pensiun sebenarnya orang-orang tersebut masih ingin bekerja meskipun terlalu banyak beban pekerjaan dapat menyebabkan stres. Tujuan Penelitian: Mengetahui perbedaan tingkat stres pada pensiunan pegawai Perhutani Surakarta yang bekerja dengan yang tidak bekerja. Metodologi Penelitian: Penelitian ini merupakan penelitian observational analitik dengan pendekatan cross sectional, dengan teknik purposive sampling. Ukuran sampel adalah 68 orang, 34 orang pensiunan bekerja dan 34 orang pensiunan yang tidak bekerja. Masing-masing sampel dilakukan observasi tingkat stres. Teknik analisis data yang digunakan adalah Chi square yang diolah menggunakan Statistical Product and Service Solution (SPSS) 17.0 for Windows. Hasil Penelitian: dari perhitungan data statistik didapatkan nilai P = 0,031 (P<0,05). Karena P<0,05 maka H0 ditolak sedangkan H1 diterima, yang berarti ada perbedaan tingkat stres pada pensiunan pegawai Perhutani Surakarta yang bekerja dengan yang tidak bekerja. Kesimpulan Penelitian: Berdasarkan penelitian ini dapat disimpulkan bahwa pensiunan yang tidak bekerja memiliki tingkat stres yang lebih tinggi daripada pensiunan yang bekerja.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Tingkat stres, pensiunan bekerja, pensiunan tidak bekerja
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Fakultas Kedokteran > Kedokteran
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 20 Dec 2011 05:25
Last Modified: 20 Dec 2011 05:25
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/16168

Actions (login required)

View Item View Item