PELATIHAN HUMOR UNTUK PENANGANAN DEPRESI PENDERITA NYERI SENDI

DESLINDA, GADIS (2011) PELATIHAN HUMOR UNTUK PENANGANAN DEPRESI PENDERITA NYERI SENDI. Thesis thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (haldepan)
Halaman_Depan.pdf

Download (438kB)
[img]
Preview
PDF (bap1)
Bab_1_.pdf

Download (72kB)
[img] PDF (bap2)
Bab_2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (154kB)
[img] PDF (bap3)
Bab_3_.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (149kB)
[img] PDF (bap4)
Bab_4_.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (341kB)
[img] PDF (bap5)
Bab_5_.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (28kB)
[img]
Preview
PDF (daftarpustaka)
Daftar_Putaka_.pdf

Download (41kB)
[img] PDF (lampiran)
Lampiran_.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas pelatihan humor terhadap penanganan depresi pada penderita nyeri sendi. Metode yang digunakan adalah metode eksperimen. Penelitian ini menggunakan rancangan eksperimen pre-test post-test control group design. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan skala Beck Depression Inventory (BDI). Subjek penelitian ini adalah penderita nyeri sendi, usia 40-60 tahun, mengalami derpresi, berjumlah 24 orang yang dirandom dalam kelompok eksperimen dan kelompok control. Penelitian dilakukan dalam lima sesi dengan durasi masing-masing 30 menit selama tiga hari. Berdasarkan hasil analisa uji beda Wilcoxon menunjukkan bahwa setelah mendapatkan perlakuan, kelompok eksperimen mengalami perubahan penurunan tingkat depresi yang signifikan dengan nilai sebesar 0,003 dengan taraf signifikansi p<0,050. Sedangkan setelah satu minggu dilakukan amatan ulang skor BDI penderita nyeri sendi mengalami penurunan tingkat depresi yang signifikan dengan nilai sebesar 0.016 dengan p<0.050. Hasil ini menunjukkan adanya penurunan yang signifikan terhadap tingkat depresi antara sebelum pelatihan dengan sesudah pelatihan. Berdasarkan hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa pelatihan humor efektif menurunkan depresi pada penderita nyeri sendi. Berdasarkan hasil uji beda Wilcoxon diketahui bahwa skor BDI penderita nyeri sendi pada kelompok kontrol saat post test tidak mengalami penurunan tingkat depresi yang signifikan dengan nilai sebesar 0.138 dengan p>0.050. Berdasarkan hasil uji Mann-Whitney menunjukkan adanya perbedaan skor post test yang signifikan antara kelompok eksperimen dan kelompok kontrol dengan nilai 0.017 dengan p<0.050. berdasarkan hasil tersebut maka dapat disimpulkan bahwa Pelatihan Humor dapat menurunkan depresi penderita nyeri sendi dengan signifikan.

Item Type: Karya ilmiah (Thesis)
Uncontrolled Keywords: depresi, pelatihan humor, nyeri sendi
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Fakultas Psikologi > Magister Profesi Psikologi
Depositing User: Mr. Edy Suparno
Date Deposited: 10 Oct 2011 10:28
Last Modified: 10 Oct 2011 10:28
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/15051

Actions (login required)

View Item View Item