ASUHAN KEPERAWATAN PADA Ny. W DENGAN GANGGUAN SISTEM PENCERNAAN: “POST OP OBSTRUKSI USUS DI RUANG MAWAR II RSUD Dr. MOEWARDI SURAKARTA

PERTIWI, TRI FEBRINA (2011) ASUHAN KEPERAWATAN PADA Ny. W DENGAN GANGGUAN SISTEM PENCERNAAN: “POST OP OBSTRUKSI USUS DI RUANG MAWAR II RSUD Dr. MOEWARDI SURAKARTA. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
COVER.pdf

Download (389kB)
[img]
Preview
PDF (Bab 1)
Bab_1.pdf

Download (10kB)
[img] PDF (Bab 2)
Bab_2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (26kB)
[img] PDF (Bab 3)
Bab_3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (53kB)
[img] PDF (Bab 4)
Bab_4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (49kB)
[img] PDF (Bab 5)
Bab_5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6kB)
[img] PDF (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (31kB)

Abstract

Latar Belakang : Pencernaan adalah sebuah proses metabolisme dimana suatu makhluk hidup memproses sebuah zat dalam rangka untuk mengubah secara kimia atau mekanik sesuatu zat menjadi nutrisi. Namun, jika proses ini terjadi perubahan maka akan terjadi gangguan pencernaan termasuk obstruksi usus. Obstruksi terjadi ketika ada gangguan yang menyebabkan terhambatnya aliran isi usus ke depan tetapi peristaltik normal. Metode : penulis menggunakan metode deskripsi adapun sampelnya adalah Ny. W, data ini diperoleh dengan cara yaitu: wawancara, pemeriksaan, menelaah catatan dan laporan diagnostik. Hasil : Setelah dilakukan tindakan keperawatan selama 3 hari, diagnosa keperawatan yang muncul ada 3 yaitu nyeri, resiko infleksi, gangguan mobilitas fisik. Dalam implementasi sebagian besar telah sesuai dengan rencana tindakan yang diterapkan. Kesimpulan : Masalah keperawatan pasien mengenai nyeri, resiko infeksi, gangguan mobilitas fisik pada dasarnya dapat dilaksanakan dengan baik dan sebagian besar masalah dapat teratasi. Kata Kunci : Obstruksi usus, nyeri, resiko infeksi, gangguan mobilitas fisik.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Additional Information: RAK J200-40
Uncontrolled Keywords: Obstruksi usus, nyeri, resiko infeksi, gangguan mobilitas fisik
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Keperawatan D3
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 26 Sep 2011 09:23
Last Modified: 05 Nov 2011 04:54
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/14680

Actions (login required)

View Item View Item