PENGARUH DANA ALOKASI UMUM, BELANJA MODAL TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH (Studi Pada Pemerintah Kabupaten dan Kota se-Provinsi Jawa Tengah Tahun Anggaran 2008-2010)

NUGROHO, MANIK TETUKO SUGENG HARI (2011) PENGARUH DANA ALOKASI UMUM, BELANJA MODAL TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH (Studi Pada Pemerintah Kabupaten dan Kota se-Provinsi Jawa Tengah Tahun Anggaran 2008-2010). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
02._Halaman_Depan.pdf

Download (753kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
03._BAB_I.pdf

Download (100kB)
[img] PDF (Bab II)
04._BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (125kB)
[img] PDF (Bab III)
05._BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (110kB)
[img] PDF (Bab IV)
06._BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (133kB)
[img] PDF (Bab V)
07._BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (241kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
08._DAFTAR_PUSTAKA_.pdf

Download (44kB)
[img] PDF (Lampiran)
09._Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (543kB)

Abstract

Indonesia memiliki 33 provinsi dan 428 Kabupaten/Kota di seluruh Indonesia. Salah satunya adalah Provinsi Jawa Tengah yang memiliki 35 Kabupaten dan Kota. Provinsi Jawa Tengah memiliki sumber-sumber pendapatan dan kekayaan alam yang melimpah tiap daerahnya. Penelitian ini bertujuan utuk mengkaji dan menganalisis hubungan antara dana alokasi umum dengan belanja modal dan belanja modal dengan pendapatan asli daerah(Studi Pada Pemerintah Kabupaten dan Kota se-Provinsi Jawa Tengah Tahun Anggaran 2008-2010). Populasi dan sampel dalam penelitian ini adalah Kabupaten dan Kota se Provinsi Jawa Tengah. Populasi dan sampel yang diproleh dan dapat digunakan dalam penelitian ini sejumlah 105 Laporan Realisasi APBD di Kabupaten dan Kota se Provinsi Jawa Tengah selama tiga periode yakni 105 Tahun Anggaran, tahun 2008-2010 akan tetapi terdapat 1 data yang di outlier sehingga jumlah data yang diolah berjumlah 104 tahun anggaran. Data dianalisis dengan menggunakan analisis regresi linier sederhana, uji R2 , uji F, uji T dan uji normalitas. Hasil penelitian menunjukan bahwa Dana Alokasi Umum (DAU) berpengaruh signifikan terhadap Belanja Modal dan Belanja Modal berpengaruh signifikan terhadap Pendapatan Asli Daerah Pemerintah Kabupaten dan Kota se-Provinsi Jawa Tengah.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Dana Alokasi Umum, Belanja Modal, Pendapatan Asli Daerah
Subjects: H Social Sciences > HJ Public Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 22 Aug 2011 07:12
Last Modified: 22 Aug 2011 07:12
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/14218

Actions (login required)

View Item View Item