GAMBARAN PELAKSANAAN STANDAR PELAYANAN KEFARMASIAN DI APOTEK WILAYAH KABUPATEN SUKOHARJO TAHUN 2010

MUSTAFSIROH , OKTAVIANI MAJESTIKA WULANDARI (2011) GAMBARAN PELAKSANAAN STANDAR PELAYANAN KEFARMASIAN DI APOTEK WILAYAH KABUPATEN SUKOHARJO TAHUN 2010. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
cover_sd_inti_sari.pdf

Download (194kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
BAB_1.pdf

Download (43kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB_2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (17kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB_3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (111kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB_4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (27kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
daftar_pustaka.pdf

Download (12kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (275kB)

Abstract

Keputusan Menteri Kesehatan Tahun 2004 tentang Standar pelayanan Kefarmasian di Apotek, menetapkan bahwa semua tenaga kefarmasian dalam melaksanakan tugas profesinya di apotek agar mengacu pada standar tersebut. Standar pelayanan kefarmasian ini dimaksudkan untuk melindungi masyarakat dari pelayanan yang tidak profesional, melindungi farmasis dari tuntutan masyarakat yang tidak wajar, sebagai pedoman dalam pengawasan praktek tenaga farmasi dan untuk pembinaan serta meningkatkan mutu pelayanan farmasi di apotek. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran pengelolaan apotek di wilayah kabupaten Sukoharjo mengacu pada Standar Pelayanan Kefarmasian apotek menurut Keputusan Menteri Kesehatan No.1027 tahun 2004. Jenis penelitian ini adalah penelitian non eksperimental dengan metode analisis deskriptif. Data dikumpulkan dengan cara mengunjungi apotek di Kabupaten Sukoharjo untuk mengisi angket. Angket disebarkan ke APA, yang mencakup aspek pengelolaan sumber daya dan pelayanan. Penelitian ini dilakukan di apotek-apotek yang berada di Kabupaten Sukoharjo Tahun 2010. Berdasarkan hasil penelitian ini diketahui bahwa aspek pengelolaan sumber daya manusia, sarana dan prasarana, pengelolaan sediaan farmasi, dan perbekalan kesehatan lainnya serta administrasi rata-rata dilaksanakan sebanyak 50 apotek, sedangkan dari aspek pelayanan yang meliputi pelayanan resep, promosi dan edukasi serta pelayanan resendential (Home Care) rata-rata dilaksanakan sebanyak 53 apotek

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Standar Pelayanan Apotek, Apoteker, Apotek
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Fakultas Farmasi > Farmasi
Depositing User: Users 1504 not found.
Date Deposited: 30 May 2011 09:04
Last Modified: 30 May 2011 09:04
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/12679

Actions (login required)

View Item View Item