Variasi Harian Iklim Mikro Di Dalam Gua Wisata (Studi Kasus Gua Senen Desa Purwodadi Kecamatan Tepus Kabupaten Gunung Kidul)

Pranata, Radhyka Galih and , Danardono , S.Si., M.Sc. (2023) Variasi Harian Iklim Mikro Di Dalam Gua Wisata (Studi Kasus Gua Senen Desa Purwodadi Kecamatan Tepus Kabupaten Gunung Kidul). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img] PDF (Halaman Depan)
HALAMAN DEPAN REVISI e.pdf

Download (871kB)
[img] PDF (Naskah Publikasi)
NABUK.pdf

Download (1MB)
[img] PDF (Bab I)
BAB I.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (934kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB II REVISI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (170kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB III REVISI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB IV REVISI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (Bab V)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (267kB)
[img] PDF (Bab VI)
BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (22kB)
[img] PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (86kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (250kB)
[img] PDF (Surat Pernyataan Publikasi)
Surat Pernyataan Publikasi TTD.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (421kB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan di kawasan karst dengan judul Variasi Harian Iklim Mikro di Dalam Gua Wisata (Studi Kasus Gua Senen Desa Purwodadi Kecamatan Tepus Kabupaten Gunung Kidul). Tujuan penelitain ini untuk (1) memetakan Gua Senen (2) menganalisis variasi temporal iklim mikro Gua Senen. Metode yang digunakan menggunakan metode studi kasus. Metode pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampel untuk iklim mikro dan metode forwad methode yang dikembangkan oleh BCRA digunakan untuk pemetaan gua. Analisis hasil dalam penelitian menggunakan analsisi spasial digunakan untuk menganalisisi bentuk morfometri gua dan analisis perbandingan digunakan untuk mengetahui variasi iklim mikro Gua Senen. Hasil penelitian ini berupa (1) peta tampak atas gua senen dan mendapatkan gambaran morfometri gua luas permukaan gua sekitar 1165 meter persegi, tinggi 12 meter, dan panjang 61 meter yang telah dipetakan, adapun ornamen yang ditemukan seperti flowstone, stalaktit, stalakmit, dreperies dan pilar (2) Faktor yang mempengaruhi iklim mikro gua saat kondisi alami yaitu pada siang hari ketika cahaya matahari masuk langsung ke dalam gua. Adanya aktifitas manusia di dalam gua sangat mempengaruhi kondisi iklim mikro di gua senen.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Karst, Gua, Morfometri, Iklim Mikro
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > G Geography (General)
Divisions: Fakultas Geografi > Geografi
Fakultas Geografi > Geografi
Fakultas Geografi > Geografi
Depositing User: RADHYKA GALIH PRANATA
Date Deposited: 14 Nov 2023 02:32
Last Modified: 14 Nov 2023 02:32
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/118025

Actions (login required)

View Item View Item