WIDYAWATI, ANNA (2010) ASUHAN KEPERAWATAN PADA NY. F DENGAN POST PARTUM DISERTAI PRE EKLAMPSIA RINGAN DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS DELANGGU, KLATEN. Diploma thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.
|
PDF
J200070052.pdf Download (136kB) |
|
PDF
J200070052.pdf Restricted to Repository staff only Download (689kB) |
Abstract
Post partum adalah masa pulih kembali, mulai dari persalinan selesai sampai dengan pulihnya alat-alat reproduksi sampai keadaan sebelum hamil, berlangsung 6-8 minggu. Setiap ibu hamil mempunyai potensi resiko mengalami komplikasi persalinan dengan dampak kematian, ketidaknyamanan dan ketidakpuasan Pre eklampsia ringan adalah suatu kondisi yang hanya terjadi pada usia kehamilan ≥ 20 minggu. Pada survey pendahuluan tentang angka kejadian pre eklampsia ringan di Wilayah Puskesmas Pembantu Candirenggo Singosari pada bulan Oktober 2008 – Maret 2009 menunjukkan jumlah ibu hamil yang menderita pre eklampsia ringan sejumlah 17 orang(19,5%) dari total 87 ibu hamil
Item Type: | Karya ilmiah (Diploma) |
---|---|
Additional Information: | RAK J200/2010 - 21 |
Uncontrolled Keywords: | Pre eklampsia ringan, Post partum |
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Fakultas Ilmu Kesehatan > Keperawatan D3 |
Depositing User: | Ari Fatmawati |
Date Deposited: | 21 Dec 2010 06:08 |
Last Modified: | 15 Jun 2011 04:33 |
URI: | http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/9399 |
Actions (login required)
View Item |