Hendiatmo, Agus Eko and , Abi Muhlisin, SKM, M.Kep (2014) Asuhan Keperawatan Pada Keluarga Tn. S Dengan Masalah Utama Asam Urat (Gout) Pada Tn. S Di Mondorakan, Wirogunan, Kartosuro, Sukoharjo. Diploma thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.
|
PDF (Halaman Depan)
HALAMAN_DEPAN.pdf Download (1MB) |
|
|
PDF (Bab I)
BAB_I.pdf Download (164kB) |
|
PDF (Bab II)
BAB_II.pdf Restricted to Repository staff only Download (138kB) |
||
PDF (Bab III)
BAB_III.pdf Restricted to Repository staff only Download (200kB) |
||
PDF (Bab IV)
BAB_IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (284kB) |
||
PDF (Bab V)
BAB_V.pdf Restricted to Repository staff only Download (91kB) |
||
|
PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR_PUSTAKA.pdf Download (83kB) |
|
PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (9MB) |
||
PDF (Naskah Publikasi)
NASKAH_PUBLIKASI.pdf Restricted to Repository staff only Download (488kB) |
Abstract
Latar Belakang : Asam urat cenderung menyerang kaum pria karena kadar asam urat laki-laki di darah secara alami lebih tinggi. Sedangkan pada wanita, peningkatan itu di mulai sejak masa menopause. Penyebabnya terjadinya asam urat paling banyak berasal dari pola makan dan minuman yang memicu terjadinya asam urat. Tujuan : Untuk mengetahui asuhan keperawatan pada keluarga Tn.S dengan masalah utama asam urat pada Tn.S yang meliputi pengkajian, diagnosa, intervensi, implementasi dan evaluasi. Hasil : Setelah dilakukan asuhan keperawatan keluarga selama 3x24 jam didapatkan hasil data nyeri pada sendi di jempol kaki dan keluarga yang kurang tahu tentang hal tersebut dan terdapat asam urat, Dengan diagnose penumpukan kristal yang bertambah pada sendi berhubungan dengan ketidakmampuan keluarga mengenal masalah kesehatan. Dan rencana tindakan keperawatan yaitu teknik relaksasi, latihan ROM dan pendidikan kesehatan tentang asam urat pada pasien dan keluarga. Keluarga dan pasien bisa mengikuti pendidikan kesehatan dan pasien bisa mengikuti teknik relaksasi dan latihan ROM. Dan didapatkan nyeri yang sudah berkurang, pengetahuan keluarga bertambah. Kesimpulan : Kerjasama antar tim kesehatan dan pasien/keluarga sangat diperlukan untuk keberhasilan asuhan keperawatan keluarga pada keluarga, komunikasi terapeutik dapat mendorong pasien dan keluarga lebih kooperatif, latihan ROM dapat mengurangi rasa nyeri dan mencegah terjadinya penumpukan purin semakin bertambah.
Item Type: | Karya ilmiah (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | asam urat, nyeri, penumpukan purin, kurangnya pengetahuan pasien dan keluarga |
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Fakultas Ilmu Kesehatan > Keperawatan D3 |
Depositing User: | Cahyana K. Widada |
Date Deposited: | 18 Sep 2014 12:34 |
Last Modified: | 15 Oct 2021 03:10 |
URI: | http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/30257 |
Actions (login required)
View Item |