Perlindungan Hukum Terhadap Pekerja Musiman Di PT Perkebunan Nusantara IX (Persero) P.G Mojo Kabupaten Sragen

SAKTI, PRATAMA YUDHA and , Nuswardhani, S.H., S.U and , Shalman A., S.H.,M.kn (2015) Perlindungan Hukum Terhadap Pekerja Musiman Di PT Perkebunan Nusantara IX (Persero) P.G Mojo Kabupaten Sragen. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img] PDF (Halaman Depan)
03. HALAMAN DEPAN.pdf

Download (733kB)
[img] PDF (Bab I)
04. BAB I.pdf

Download (299kB)
[img] PDF (Bab II)
05. BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (430kB)
[img] PDF (Bab III)
06. BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (421kB)
[img] PDF (Bab IV)
07. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (102kB)
[img] PDF (Daftar Pustaka)
08. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (95kB)
[img] PDF (Lampiran)
09. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (480kB)
[img] PDF (Naskah Publikasi)
02. NASKAH PUBLIKASI.pdf

Download (1MB)

Abstract

Perjanjian kerja waktu tertentu merupakan perjanjian antara pekerja / buruh dengan pengusaha untuk mengadakan hubungan kerja dalam waktu tertentu atau untuk pekerja tertentu. Adanya perjanjian kerja sangat diperlukan karena didalamnya memuat hak dan kewajiban bagi para pihak. Selain itu perjanjian kerja juga sebagai bentuk perlindungan hukum bagi para pihak dan juga dasar apabila ada pihak yang melakukan kesalahan yang menimbulkan wanprestasi perbuatan melawan hukum bagi salah satu pihak. Namun terkadang surat perjanjian kerja tidak begitu diperhatikan bagi salah satu pihak dalam melakukan hubungan kerja. Bedasarkan Peraturan Menteri Tenaga Kerja Dan Transmigrasi Nomor: Kep.100/MEN/VI/2004 Tentang Ketentuan Pelaksanaan Perjanjian Kerja Waktu Tertentu, Peraturan Menteri Tenaga Kerja Dan Transmigrasi Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2012 Tentang Syarat-Syarat Penyerahan Sebagian Pelaksanaan Pekerjaan Kepada Perusahaan Lain, Undang-undang Nomor 13 tahun 2003 tantang ketenagakerjaan, Kitab Undang-Undang Hukum Perdata terdapat hak dan kewajiban bagi para pihak yang mengikatkan diri dalam perjanjian kerja. Kata Kunci : Hak dan Kewajiban, Wanprestasi, Perlindungan Hukum.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Hak dan Kewajiban, Wanprestasi, Perlindungan Hukum
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum > Hukum
Depositing User: Mr. Edy Suparno
Date Deposited: 16 Sep 2015 10:37
Last Modified: 12 Oct 2021 04:32
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/37450

Actions (login required)

View Item View Item