Pengaruh Sensual Marketing, Brand Awareness, Dan Karakteristik Produk Terhadap Minat Beli Pada Produk Oriflame ( Studi Kasus pada 100 warga di Kecamatan Sidomukti Kota Salatiga Provinsi Jawa Tengah )

Puspitasari, Agustina Dwi and , Lukman Hakim, S.E., M.Si. (2015) Pengaruh Sensual Marketing, Brand Awareness, Dan Karakteristik Produk Terhadap Minat Beli Pada Produk Oriflame ( Studi Kasus pada 100 warga di Kecamatan Sidomukti Kota Salatiga Provinsi Jawa Tengah ). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img] PDF (naskah publikasi)
NASKAH PUBLIKASI.pdf

Download (126kB)
[img] PDF (halaman depan)
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (277kB)
[img] PDF (BAB I)
BAB I.pdf

Download (98kB)
[img] PDF (BAB II)
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (110kB)
[img] PDF (BAB III)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (132kB)
[img] PDF (BAB IV)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (167kB)
[img] PDF (BAB V)
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (92kB)
[img] PDF (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (142kB)
[img] PDF (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (97kB)
[img] PDF (SURAT PERNYATAAN PUBLIKASI)
SURAT PERNYATAAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (132kB)

Abstract

Oriflame adalah perusahaan yang memproduksi kosmetika yang berasal dari Swedia. Sejak tahun 1987 Oriflame mulai memasuki pasar Indonesia. Oriflame adalah merek kosmetik yang menjadi top brand pada tahun 2013. Pada 2013, Oriflame Indonesia menjadi salah satu sponsor pada ajang pencarian bakat nasional di Indonesia. Hal ini merupakan pertama kalinya Oriflame memperkenalkan produknya melalui media massa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh sensual marketing, brand awareness dan karakteristik produk terhadap minat beli pada produk Oriflame. Metode yang digunakan dalam pengambilan sampel ini adalah dengan menggunakan purposive sampling. Jumlah sampel dalam penelitian ini adalah 107 responden. Berdasarkan hasil analisis penelitian menunjukkan bahwa sensual marketing, brand awareness dan karakteristik produk memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap minat beli pada produk Oriflame. Kata kunci : Sensual Marketing, Brand Awareness, Karakteristik Produk, Minat Beli, Produk Kosmetik

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Sensual Marketing, Brand Awareness, Karakteristik Produk, Minat Beli, Produk Kosmetik
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Agustina Dwi Puspitasari
Date Deposited: 06 Aug 2015 08:12
Last Modified: 10 Oct 2021 07:26
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/36414

Actions (login required)

View Item View Item