Penerapan Strategi Cooperative Learning Tipe Numbered Heads Together Untuk Meningkatkan Komunikasi Belajar Matematika (PTK Pembelajaran Matematika Di Kelas X TKJ 1 SMK Negeri 1 Banyudono Tahun Ajaran 2014/2015)

TAWAF, ARAS ANDI and , Prof. Dr. Sutama, M.Pd (2014) Penerapan Strategi Cooperative Learning Tipe Numbered Heads Together Untuk Meningkatkan Komunikasi Belajar Matematika (PTK Pembelajaran Matematika Di Kelas X TKJ 1 SMK Negeri 1 Banyudono Tahun Ajaran 2014/2015). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
3._HALAMAN_DEPAN.pdf

Download (296kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
4._BAB_I.pdf

Download (24kB)
[img] PDF (Bab II)
5._BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (70kB)
[img] PDF (Bab III)
6._BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (55kB)
[img] PDF (Bab IV)
7._BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (488kB)
[img] PDF (Bab V)
8._BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (20kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
9._DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (23kB)
[img] PDF (Lampiran)
10._LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
2._NASKAH_PUBLIKASI.pdf

Download (196kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendiskripsikan peningkatan kemampuan komunikasi matematika melalui strategi cooperative learning tipe NHT pada siswa kelas X TKJ 1 SMK Negeri 1 Banyudono. Pendekatan penelitian termasuk penelitian kualitatif. Desain penelitian, penelitian tindakan kelas yang dilakukan secara kolaborasi antara peneliti dengan guru kelas X TKJ 1, yang dilaksanakan dalam dua siklus. Subyek penerima tindakan adalah siswa kelas X TKJ 1 SMK Negeri 1 Banyudono berjumlah 36 siswa. Peneliti bertindak sebagai subyek pemberi tindakan sekaligus pengamat dan guru matematika bertindak sebagai pengamat. Metode pengumpulan data yaitu, metode observasi, catatan lapangan, dan dokumentasi. Teknik analisis data dilakukan dengan metode alur, yaitu reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Keabsahan data dilakukan dengan triangulasi teknik dan triangulasi sumber. Hasil penelitian, ada peningkatan kemampuan komunikasi matematika yang dapat diamati dari peningkatan persentase indikator-indikator, yaitu (1) Ada peningkatan kemampuan dalam aspek lisan dari 8,33% menjadi 63,89% (2) Ada peningkatan kemampuan dalam aspek tertulis dari 13,89% menjadi 69,44% (3) Ada peningkatan kemampuan dalam aspek gambar dari 19,44% menjadi 77,78% (4) Ada peningkatan kemampuan dalam aspek menjelaskan konsep dari 5,56% menjadi 61,11%. Penelitian ini menyimpulkan bahwa penerapan strategi pembelajaran cooperative learning tipe NHT dapat meningkatkan kemampuan komunikasi siswa dalam pembelajaran matematika

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: cooperative learning, komunikasi, numbered heads together
Subjects: L Education > L Education (General)
Q Science > QA Mathematics
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Matematika
Depositing User: Kurnia Utami
Date Deposited: 02 Feb 2015 13:09
Last Modified: 17 Oct 2021 23:15
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/31761

Actions (login required)

View Item View Item