ERNIAWATI, IKA and , Drs. M. Abdul Aris, M.Si (2014) Analisis Pengaruh Tax Avoidance Terhadap Biaya Utang Dan Kepemilikan Institusional (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2012). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.
![]()
|
PDF (Halaman Depan)
HALAMAN_DEPAN.pdf Download (1MB) |
|
![]()
|
PDF (Bab I)
BAB_I.pdf Download (28kB) |
|
![]() |
PDF (Bab II)
BAB_II.pdf Restricted to Repository staff only Download (83kB) |
|
![]() |
PDF (Bab III)
BAB_III.pdf Restricted to Repository staff only Download (792kB) |
|
![]() |
PDF (Bab IV)
BAB_IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (114kB) |
|
![]() |
PDF (Bab V)
BAB_V.pdf Restricted to Repository staff only Download (17kB) |
|
![]()
|
PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR_PUSTAKA.pdf Download (15kB) |
|
![]() |
PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (127kB) |
|
![]()
|
PDF (Naskah Publikasi)
NASKAH_PUBLIKASI.pdf Download (466kB) |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh tax avoidance terhadap cost of debt dan kepemilikan institusional yang memenuhi syarat hubungan istimewa sebagai variabel moderating. Sampel dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2010-2012. Jumlah sampel yang digunakan sebanyak 210 perusahaan yang diambil melalui pusposive sampling. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linear dan uji beda t-test. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa variabel penghindaran pajak (tax avoidance) mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap biaya utang (cost of debt). Kepemilikan institusional yang memenuhi syarat hubungan istimewa tidak memperkuat pengaruh tax avoidance terhadap cost of debt. Hasil penelitian ini juga menunjukkan secara statistik tidak ada perbedaan yang bermakna antara penghindaran pajak (tax avoidance) yang dilakukan kepemilikan institusional yang memenuhi syarat hubungan istimewa dengan kepemilikan institusional yang tidak memenuhi syarat hubungan istimewa, dengan kata lain tidak ada pengaruh kepemilikan institusional terhadap penghindaran pajak (tax avoidance).
Item Type: | Karya ilmiah (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | tax avoidance, cost of debt, kepemilikan institusional, hubungan istimewa. |
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting H Social Sciences > HG Finance |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi |
Depositing User: | Munawar Munawar |
Date Deposited: | 07 Oct 2014 12:18 |
Last Modified: | 18 Oct 2021 02:58 |
URI: | http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/30334 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |