Implementasi Hak Anak Dalam Pendidikan Berdasarkan UU RI No 23 Tahun 2002 Tentang Perlindungan Anak (Studi Kasus pada Keluarga Nelayan di Desa Pecangaan Kecamatan Batangan Kabupaten Pati Tahun 2013)

Puspitaningsih, Eli and , Dra. Sundari, M.Hum. (2014) Implementasi Hak Anak Dalam Pendidikan Berdasarkan UU RI No 23 Tahun 2002 Tentang Perlindungan Anak (Studi Kasus pada Keluarga Nelayan di Desa Pecangaan Kecamatan Batangan Kabupaten Pati Tahun 2013). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
11._NASKAH_PUBLIKASI.pdf

Download (462kB)
[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
2._Halaman_Depan.pdf

Download (669kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
3._Bab_I.pdf

Download (31kB)
[img] PDF (Bab II)
4._Bab_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (81kB)
[img] PDF (Bab III)
5._Bab_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (67kB)
[img] PDF (Bab IV)
6._Bab_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (302kB)
[img] PDF (Bab V)
7._Bab_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (11kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
8._DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (14kB)
[img] PDF (Lampiran)
9._Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (19MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hak anak dalam pendidikan, subjek dalam penelitian ini adalah orang tua (nelayan), anak dan tokoh masyarakat. Teknik pengumpulan data yang dilakukan wawancara dan dokumentasi. Analisis data yang digunakan dengan menerapkan model analisis interaktif kualitatif melalui proses pengumpulan data, reduksi data, penyajian data serta penarikan kesimpulan. Instrumen yang digunakan dalam mengumpulkan data pedoman wawancara tidak terstruktur dan telaah dokumentasi. Keabsahan data dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan trianggulasi simber data, dan trianggulasi teknik pengumpulan data. Hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa (1) profil hak anak dalam pendidikan pada keluarga nelayan di Desa Pecangaan Kecamatan Batangan Kabupaten Pati menunjukkan kurang adanya respon dari masyarakat terhadap pentingnya pendidikan bagi anak, (2) bentuk implementasi hak anak dalam pendidikan pada keluarga nelayan menunjukkan bahwa sudah ada pelaksanaan yang mengarah dalam hal pendidikan seperti orang tua yang mengingatkan anakanaknya untuk melanjutkan sekolah, sudah ada vasilitas yang diberikan seperti sekolah, gratis biaya pendidikan, dan lain-lain. Berdasarkan penjelasan di atas dapat disimpulkan bahwa implementasi hak anak dalam pendidikan pada keluarga nelayan di Desa Pecangaan Kecamatan Batangan Kabupaten Pati adalah kurang begitu maksimal dikarenakan masih adanya anak yang putus sekolah dengan menyertakan berbagai alasan misalnya keinginan anak untuk membantu pekerjaan orang tuanya meskipun usia mereka belum pantas untuk mencari nafkah dan kurangnya dorongan dan motivasi yang diberikan orang tua dan masyarakat sekitar untuk membujuk anak dalam mewujutkan cita-citanya agar tetap bersekolah.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: anak, pendidikan, perlindungan anak, keluarga nelayan.
Subjects: L Education > LC Special aspects of education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Kewarganegaraan
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 20 Aug 2014 10:50
Last Modified: 19 Oct 2021 04:31
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/29915

Actions (login required)

View Item View Item