Hubungan Antara Manajemen Waktu Dengan Prokrastinasi Penyusunan Skripsi Pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surakarta

MUJAHIDAH, Indah Nur and , Dra. Partini, M.Si and , Susatyo Yuwono ,S. Psi, M. Si., Psi. (2014) Hubungan Antara Manajemen Waktu Dengan Prokrastinasi Penyusunan Skripsi Pada Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surakarta. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
02._Naskah_Publikasi.pdf

Download (828kB)
[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
03._Halaman_Depan.pdf

Download (1MB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
04._BAB_I.pdf

Download (150kB)
[img] PDF (Bab II)
05._BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (211kB)
[img] PDF (Bab III)
06._BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (159kB)
[img] PDF (Bab IV)
07._BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (204kB)
[img] PDF (Bab V)
08._BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (76kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
09._Daftar_Pustaka.pdf

Download (80kB)
[img] PDF (Lampiran)
10._Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (8MB)

Abstract

Menyelesaikan studi bukan hanya menjadi sebuah harapan dari institusi saja, tetapi mahasiswa juga mengaharapkan studinya selesai tepat waktu yaitu ≤ 4 tahun. Lama menyelesaikan studi biasanya terhambat saat mahasiswa mengerjakan skripsi. Idealnya mengerjakan skripsi adalah 6 bulan namun kenyataan kebanyakan mahasiswa menyelesaikan skripsi masih lebih dari 1 tahun. Mahasiswa yang mengerjakan skripsi cenderung lebih sering menunda dan mengerjakan aktivitas lain yang menurutnya lebih menarik. Salah satu faktor penyebab terjadinya prokrastinasi dalam mengerjakan skripsi adalah manajemen waktu. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara manajemen waktu dengan prokrastinasi penyusunan skripsi. Hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini adalah ada hubungan negatif antara manajemen waktu dengan prokrastinasi penyusunan skripsi. Penelitian ini dilakukan kepada mahasiswa UMS yang diwakili oleh mahasiswa Progdi Psikologi, Progdi Ilmu Komunikasi, Progdi Teknik Industri dan teknik Mesin. Data variabel penelitian diungkap dengan skala manajemen waktu dan skala prokrastinasi penyusunan skripsi. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah kolerasi Product Moment dari Pearson. Berdasakan hasil analisis data diperoleh koefisien kolerasi sebesar -0,673 dengan p = 0,000; p ≤ 0,01, sehingga hipotesis yang diajukan diterima. Artinya bahwaada hubungan negatif yang sangat signifikan antara manajemen waktu dengan prokrastinasi penyusunan skripsi. Sumbangan efektif manajemen waktu dengan prokrastinasi penyusunan skripsi menunjukkan bahwa koefisien determinan (r2) sebesar 0,453, sehingga variabel manajemen waktu memberi sumbangan efektif sebesar 45,3% dalam mempengaruhi prokrastinasi penyuusunan skripsi pada mahasiswa yang mengerjakan skripsi, sedangkan sisanya 54,7% dipengaruhi oleh variabel lain. Berdasarkan hasil analisis diketahui variabel manajemen waktu dan prokrastinasi penyusunan skripsi pada subjek tergolong sedang. Kesimpulan yang diperoleh dari penelitian ini adalah ada hubungan yang sangat sigifikan antara manajemen waktu dengan prokrastinasi penyusunan skripsi pada mahasiswa universitas muhammadiyah.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: manajemen waktu, prokrastinasi penyusunan skripsi,mahasiswa
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Fakultas Psikologi > Psikologi
Depositing User: Users 4402 not found.
Date Deposited: 10 Feb 2014 10:55
Last Modified: 19 Oct 2021 08:56
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/27630

Actions (login required)

View Item View Item