Kejujuran Akademik Dan Non Akademik Siswa Sekolah Menengah Pertama Bukit Indah Lawu

Alkhoiroti, Fajrin Nisa and , Dr. Sri Lestari, S.Psi.,M.Si., and , Dr. Syamsul Hidayat, M.Ag. (2013) Kejujuran Akademik Dan Non Akademik Siswa Sekolah Menengah Pertama Bukit Indah Lawu. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
03._HALAMAN_DEPAN.pdf

Download (622kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
04._BAB_I.pdf

Download (254kB)
[img] PDF (Bab II)
05._BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (326kB)
[img] PDF (Bab III)
06._BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (122kB)
[img] PDF (Bab IV)
07._BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (559kB)
[img] PDF (Bab V)
08._BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (103kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
09._Daftar_pustaka.pdf

Download (162kB)
[img] PDF (Lampiran)
10._Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
02._Naskah_Publikasi.pdf

Download (408kB)

Abstract

Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk memahami bentuk-bentuk perilaku jujur dan tidak jujur pada siswa SMP serta alasan-alasan yang mendasarinya. Metode pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan kuesioner terbuka. Informan penelitian ini adalah 103 siswa. Pertanyaan penelitian pada penelitian ini adalah “bagaimana bentuk-bentuk perilaku jujur dan tidak jujur serta alasan yang mendasari?”. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perilaku jujur dikategorikan dalam delapan bentuk yaitu berkata benar, bertindak benar, mengakui kesalahan, menuntut keadilan, menerima sanksi atas perbuatannya, menolak berbuat curang, berusaha atas upaya sendiri dan berusaha mencari informasi yang benar. Sedangkan perilaku tidak jujur yang terungkap ialah memanipulasi informasi, bertindak curang, mengabaikan kebenaran, menghindari hukuman dan menghindari tugas sekolah. Alasan-alasan siswa berperilaku jujur dan tidak jujur terbagi dalam tiga kategori yaitu moral, harga diri (self esteem) dan lainnya. Diantaranya yang berkaitan dengan moral ialah malu, usaha sendiri, jujur tidak ingin bohong, merasa bersalah, menuntut keadilan, berbohong, menyontekdan lain-lain. Kategori yang mencakup harga diri ialah agar tidak dimarahi, agar tidak dihukum, agar mendapatkan nilai bagus, beralasan, ingin dianggap/dipuji, tidak ingin mengecewakan, takut diejek teman, tidak ingin tersaingi, orientasi teman, merasa bisa, tidak ingin tertinggal dan lain-lain

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: jujur, tidak jujur, siswa SMP
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BJ Ethics
Divisions: Fakultas Psikologi > Psikologi
Depositing User: Maria Husnun Nisa
Date Deposited: 24 Jan 2014 13:07
Last Modified: 27 Oct 2021 03:50
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/27487

Actions (login required)

View Item View Item