Potensi Antibiotik Isolat Actinomycetes Dari Material Vulkanik Gunung Merapi Erupsi Tahun 2010 Terhadap Candida albicans

Nugrahani, Ristiana and , Triastuti Rahayu, S.Si, M.Si (2013) Potensi Antibiotik Isolat Actinomycetes Dari Material Vulkanik Gunung Merapi Erupsi Tahun 2010 Terhadap Candida albicans. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
00._Halaman_Depan.pdf

Download (631kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
01._BAB_I.pdf

Download (100kB)
[img] PDF (Bab II)
02._BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (440kB)
[img] PDF (Bab III)
03._BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (62kB)
[img] PDF (Bab IV)
04._BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (428kB)
[img] PDF (Bab V)
05._BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (150kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
06._Daftar_Pustaka.pdf

Download (97kB)
[img] PDF (Lampiran)
07._lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
09._Naskah_Publikasi_all.pdf

Download (603kB)

Abstract

Telah dilakukan penelitian isolasi dan karakterisasi Actinomycetes dari material vulkanik Gunung Merapi erupsi tahun 2010 oleh Rahayu dkk (2011), akan tetapi belum diketahui potensi antibiotiknya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui potensi antibiotik isolat Actinomycetes tersebut umur 14 hari dan 21 hari terhadap Candida albicans. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan satu faktor perlakuan yaitu umur isolat 14 hari dan 21 hari masing-masing dengan 3 kali ulangan. Skrining antibiotik menggunakan metode agar block, yaitu meletakkan blok agar Actinomycetes pada permukaan media Sabouraud Dextrose Agar yang telah diinokulasi suspensi Candida albicans dengan konsentrasi 108 CFU/mL (standar Mc Farland). Data dianalisis dengan deskriptif kuantitatif. Diperoleh hasil skrining antibiotik dari 10 strain yang berhasil disubkulturkan kembali, 3 strain (G, H, dan I) lebih potensial menghasilkan antibiotik pada umur 14 hari, 4 strain (A, C, D, dan F) pada umur 21 hari, dan 3 strain (B, E, dan J) memiliki potensi yang sama pada kedua umur tersebut. Strain A, E, dan J memiliki potensi “sangat kuat” menghambat pertumbuhan Candida albicans (diameter zona hambat >20 mm).

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Actinomycetes, antibiotik, Candida albicans.
Subjects: Q Science > QH Natural history > QH301 Biology
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Biologi
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 09 Jul 2013 07:18
Last Modified: 31 Oct 2021 23:15
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/24655

Actions (login required)

View Item View Item