Upaya Mengembangkan Kemampuan Berhitung Melalui Kolam Pancing (Penelitian Tindakan Kelas terhadap Anak Kelompok B di TK Tohkuning 03 Kecamatan Karangpandan Kabupaten Karanganyar Tahun Pelajaran 2012/2013)

Redyowati, Lasrini and , Dr. Hj. Darsinah, S.E., M.Si. (2013) Upaya Mengembangkan Kemampuan Berhitung Melalui Kolam Pancing (Penelitian Tindakan Kelas terhadap Anak Kelompok B di TK Tohkuning 03 Kecamatan Karangpandan Kabupaten Karanganyar Tahun Pelajaran 2012/2013). Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
HALAMAN_DEPAN.pdf

Download (1MB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
BAB_I.pdf

Download (165kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (200kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (194kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (294kB)
[img] PDF (Bab V)
BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (87kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (92kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (11MB)
[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
NASKAH_PUBLIKASI.pdf

Download (670kB)

Abstract

Penelitian bertujuan untuk mengembangkan kemampuan berhitung melalui kolam pancing di TK Tohkuning 03, Karangpandan, Karanganyar. Jenis penelitian adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilakukan kolaboratif dengan teman sejawat. Subjek penelitian adalah anak kelompok B Tahun Pelajaran 2012/2013 yang terdiri dari 9 laki-laki dan 6 perempuan. Metode yang digunakan dalam pengumpulan data adalah observasi dan catatan lapangan. Teknik analisis data dilakukan secara analisis komparatif. Penelitian ini menunjukkan hasil adanya peningkatan kemampuan berhitung anak, yaitu pada tahap prasiklus sebesar 49%, siklus I 77,9% dan siklus II 86%. Indikator kemampuan berhitung yang dikembangkan yaitu: membilang/ menyebut urutan bilangan dari 1-20, membilang dengan menunjuk benda (mengenal konsep bilangan dengan benda-benda sampai 10, menghubungkan/ memasangkan lambing bilangan dengan benda-benda sampai 10 dan menyebutkan hasil penambahan (menghubungkan dua kumpulan benda) dan pengurangan (memisahkan kumpulan benda dengan benda sampai 10). Dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa kemampuan berhitung anak dapat dikembangkan melalui media kolam pancing.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: kemampuan berhitung, kolam pancing
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Anak Usia Dini
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 17 Apr 2013 06:46
Last Modified: 27 Oct 2021 07:24
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/23663

Actions (login required)

View Item View Item