Kontribusi Intensitas Bimbingan Orang Tua Dan Peranan Guru Terhadap Kemandirian Belajar Pada Siswa Jurusan Akuntansi Smk Muhammadiyah 2 Surakarta Tahun Ajaran 2012/2013

Qonitina, Annas and , Drs.H.M.Yahya,M.Si (2013) Kontribusi Intensitas Bimbingan Orang Tua Dan Peranan Guru Terhadap Kemandirian Belajar Pada Siswa Jurusan Akuntansi Smk Muhammadiyah 2 Surakarta Tahun Ajaran 2012/2013. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
NASKAH_PUBLIKASI.pdf

Download (570kB)
[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
halaman_depan.pdf

Download (1MB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
BAB_1.pdf

Download (508kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB_2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (579kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB_3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (612kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB_4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (590kB)
[img] PDF (Bab V)
BAB_5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (98kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (181kB)
[img] PDF (Lampiran)
lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (7MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kontribusi intensitas bimbingan orang tua dan peranan guru terhadap kemandirian balajar siswa. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa jurusan Akuntansi SMK Muhammadiyah 2 Surakarta yang berjumlah 73 siswa. Sampel dalam penelitian adalah sebanyak 60 siswa yang diambil dengan teknik proporsional random sampling. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan metode kuesioner dan dokumentasi. Metode angket sebelumnya telah diuji cobakan dengan uji validitas dan uji reliabilitas. Teknik analisis yang digunakan adalah regresi linear ganda, uji t, uji F dan sumbangan efektif serta sumbangan relatif. Berdasarkan hasil analisis data diperoleh persamaan regresi linier ganda sebagai berikut Y = 15,699 + 0,023.X1 + 0,636.X2, artinya kemandirian belajar siswa dikontribusikan oleh intensitas bimbingan orang tua dan peranan guru. Berdasarkan analisis dan pembahasan dapat disimpulkan bahwa: (1) Intensitas bimbingan orang tua tidak berkontribusi terhadap kemandirian belajar siswa. Hal ini terbukti berdasarkan hasil perhitungan thitung untuk variabel intensitas bimbingan orang tua sebesar 0,197 sehingga thitung < ttabel atau 0,197 < 2,021 (α = 0,05). (2) Peranan guru berkontribusi terhadap kemandirian belajar siswa. Hal ini terbukti berdasarkan hasil perhitungan thitung untuk variabel peranan guru sebesar 5,670 sehingga thitung > ttabel atau 5,670 > 2,021 (α = 0,05). (3) Intessitas bimbingan orang tua dan peranan guru secara bersama-sama berkontribusi positif terhadap kemandirian belajar siswa jurusan Akuntansi SMK Muhammadiyah 2 Surakarta tahun ajaran 2012/2013. Hal ini terbukti dari hasil uji F yang memperoleh Fhitung sebesar 16,161 lebih besar dari Ftabel (3,16) pada taraf signifikansi 5%. (4) Hasil perhitungan untuk nilai R2 sebesar 0.362, berarti 36,2% kemandirian belajar siswa dikontribusikan oleh variabel intensitas bimbingan orang tua dan peranan guru, sisanya sebesar 63,8% dikontribusikan oleh faktor lain yang tidak ikut dalam penelitian ini.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: intensitas bimbingan orang tua, peranan guru dan kemandirian belajar.
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Akuntansi
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 16 Mar 2013 05:52
Last Modified: 28 Oct 2021 02:41
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/23134

Actions (login required)

View Item View Item