Upaya Peningkatan Hasil Belajar IPA Dengan Creative Approach Berbasis Pictorial Riddle Approach Pada Siswa Kelas V SDN 03 Karangsari Jatiyoso Tahun Pelajaran 2012/2013

DARWANTI, ASRI and , Drs. Yakub Nasucha,M.HUM (2013) Upaya Peningkatan Hasil Belajar IPA Dengan Creative Approach Berbasis Pictorial Riddle Approach Pada Siswa Kelas V SDN 03 Karangsari Jatiyoso Tahun Pelajaran 2012/2013. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman depan)
HALAMAN_DEPAN.pdf

Download (498kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
BAB_I.pdf

Download (19kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (48kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (44kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (108kB)
[img] PDF (Bab V)
BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (11kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar pustaka)
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (6kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
PDF (Naskah publikasi)
NASKAH_PUBLIKASI.pdf

Download (303kB)

Abstract

Tujuan Penelitian ini adalah 1) Mengetahui peningkatan hasil belajar IPA siswa kelas V SDN 03 Karangsari pada materi pokok alat pernapasa pada manusia dengan penerpan creative approach berbasis pictorial riddle approach; 2) Sebagai upaya peningkatan hasil belajar IPA melalui creative approach berbasis pictorial riddle approach dalam pembelajaran IPA. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas ( classroom action research). Penelitian ini dilakukan 2 siklus.Subyek adalah siswa kelas V SDN 03 Karangsari tahun pelajaran 2012/2013. Teknik pengumpulan data meliputi pengamatan,wawancara,dokumen dan tes.Teknik analisis data dengan deskriptif kualitatif dengan menggunakan model analisis interaktif.Teknik pemeriksaan validitas data dengan triangulasi. Prosedur penelitian terdiri dari 4 tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi dan refleksi. Berdasarkan hasil penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dalam dua siklus,ternyata hipotesis yang dirumuskan telah terbukti kebenaranya. Dengan pendekatan creative approach berbasis pictorial riddle approach dapat meningkatkan hasil belajar IPA pada siswa kelas V SDN 03 Karangsari. Terbukti bahwa antusias 15 siswa, keaktifan 8 siswa,kreatifitas 10 siswa pada silklus I pada siklus II meningkat menjadi antusias 16 siswa, keaktifan 10 siswa,kreatifitas 17 siswa. Prosentase ketuntasan siklus I antusias 83,33%,keaktifan 44,44%, kreatifitas 55,55% dan siklus II meningkat antusias 88,88%,keaktifan 55,55%, kreatifitas 94,44%. Berdasarkan kenyataan ini terbukti bahwa Pendekatan creative approach berbasis pictorial riddle approach mampu meningkatkan hasil belajar IPA pada kelas V SDN 03 Karangsari.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: hasil belajar,pendekatan creative approach berbasis pictorial riddle approach
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Q Science > Q Science (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Depositing User: Users 13 not found.
Date Deposited: 08 Mar 2013 12:12
Last Modified: 03 Nov 2021 03:25
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/23060

Actions (login required)

View Item View Item