Uji Pengaruh Bee Pollen Terhadap Efek Tonik Madu dari Spesies Lebah (Apis Mellifera) pada Mencit Putih Jantan Galur Swiss Webster

Rahman, Nur and , Arifah Sri Wahyuni, M.Sc., Apt (2013) Uji Pengaruh Bee Pollen Terhadap Efek Tonik Madu dari Spesies Lebah (Apis Mellifera) pada Mencit Putih Jantan Galur Swiss Webster. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Naskah publikasi)
Naskah_Publikasi.pdf

Download (1MB)
[img]
Preview
PDF (Halaman depan)
HALAMAN_DEPAN.pdf

Download (1MB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
BAB_I.pdf

Download (203kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (124kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (210kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (8kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar pustaka)
Daftar_Pustaka.pdf

Download (147kB)
[img] PDF (Lampiran)
Lampiran_1-13.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (943kB)

Abstract

Manusia sudah mempunyai pengetahuan dan cara pengobatan yang mereka peroleh berdasarkan pengalaman, baik berasal dari satu tumbuhan maupun dari ramuan beberapa tumbuhan. Salah satu contohnya adalah dengan madu dan pollen sebagai efek penguat tenaga. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh efek tonik madu dari penambahan bee pollen terhadap mencit putih jantan galur Swiss Webster. Madu dan pollen diuji efek toniknya dengan metode Natatory Exhaustion. Madu yang digunakan pada konsentrasi 50 mg/20 g BB sedangkan seri konsentrasi pollen 30 mg dan 60 mg/20 g BB dengan kontrol negatif aquadest 0,5 mL/20 g BB. Pengamatan analisis hasil dilakukan dengan melihat kemampuan aktifitas fisik hewan uji dari pertahanan tubuh pada waktu tenggelam. Hasil penelitian dari kombinasi sediaan uji pollen dengan dosis 60 mg/20 g BB dapat meningkatkan efek tonik dari madu sebesar 3,766 ± 4,75 menit. Data dianalis dengan Kolmogorov Smirnov menunjukkan tidak terdistribusi normal P<0.05, sehingga dilanjutkan dengan analisis statistik nonparametris yaitu uji Kruskall Wallis dan Mann Whitney dengan hasil signifikan P<0,05.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Madu, Pollen, Efek tonik, Mencit jantan galur Swiss Webster
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Fakultas Farmasi > Farmasi
Depositing User: Edy Susilo
Date Deposited: 15 Feb 2013 12:03
Last Modified: 03 Nov 2021 06:07
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/22720

Actions (login required)

View Item View Item