Pembelajaran Teknik Pemeranan Drama Siswa Kelas XI IPA I SMA Negeri 6 Surakarta Tahun Ajaran 2011/ 2012

PARAMITA, MADONA (2012) Pembelajaran Teknik Pemeranan Drama Siswa Kelas XI IPA I SMA Negeri 6 Surakarta Tahun Ajaran 2011/ 2012. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
HALAMAN_DEPAN.pdf

Download (271kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
BAB__I.pdf

Download (16kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB__II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (53kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB__III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (39kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB__IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (89kB)
[img] PDF (Bab V)
BAB__V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (9kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (9kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (574kB)
[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
NASKAH_PUBLIKASI_KARYA_ILMIAH.pdf

Download (210kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk (1) mendeskripsikan proses pembelajaran teknik pemeranan drama di dalam kelas siswa kelas XI SMA Negeri 6 Surakarta tahun ajaran 2011/ 2012 dan (2) untuk mendeskripsikan proses pembelajaran teknik pemeranan drama di luar kelas sebagai ekstrakurikuler siswa kelas XI SMA Negeri 6 Surakarta tahun ajaran 2011/ 2012 . Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif dengan menggunakan desain penelitian studi kasus yang dilakukan di SMA Negeri 6 Surakarta . Sumber data terdiri atas informan. Informan tersebut adalah narasumber atau orang yang dimintai informasi, tempat (SMA Negeri 6 Surakarta ) dan peristiwa (teknik pembelajaran pemeranan drama siswa kelas XI IPA 1 di dalam kelas sebagai kemampuan siswa dalam mengaplikasikan tulisan dalam bentuk naskah drama terhadap minat siswa pada kegiatan ekstrakulikuler teater). Data dalam penelitian ini berupa arsip dan dokumen (angket,wawancara,RPP,Silabus,naskah drama yang di buat siswa,foto pementasan dan latihan teater). Teknik penelitian yang digunakan yaitu Teknik sampling bertujuan. Validitas data yang dipergunakan adalah trianggulasi data dan sumber dari informan, tempat dan peristiwa. Hasil analisis dari seluruh pembahasan dapat ditarik simpulan (1) Pelaksanaan Pembelajaran Teknik Pemeranan di dalam kelas lebih banyak mendalami materi teoritis (2) Pelaksanaan pembelajaran teknik pemeranan di luar kelas berjalan lebih fleksibel tanpa ketentuan baku tertentu. Tahapantahapan pembelajaran teknik pemeranan di luar kelas lebih mengacu pada kebutuhan praktis yang dibutuhkan untuk pementasan. Adapun tahap yang dilakukan adalah adanya kegiatan olah tubuh, olah vokal dan seleksi peran

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: pembelajaran,pemeranan drama
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia dan Daerah
Depositing User: Munawar Munawar
Date Deposited: 31 Jan 2013 11:47
Last Modified: 31 Jan 2013 11:47
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/22518

Actions (login required)

View Item View Item