Pengaruh Faktor Keperilakuan Organisasi Terhadap Kegunaan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah (Survei Pada Sekretariat Daerah dan Sekretariat DPRD Kabupaten

Roza, Azlina (2012) Pengaruh Faktor Keperilakuan Organisasi Terhadap Kegunaan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah (Survei Pada Sekretariat Daerah dan Sekretariat DPRD Kabupaten. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
02._HALAMAN_DEPAN.pdf

Download (429kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
03._BAB_I.pdf

Download (26kB)
[img] PDF (Bab II)
04._BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (52kB)
[img] PDF (Bab III)
05._BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (205kB)
[img] PDF (Bab IV)
06._BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (60kB)
[img] PDF (Bab V)
07._BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (24kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
08._DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (17kB)
[img] PDF (Lampiran)
09._LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (789kB)
[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
11._NASKAH_PUBLIKASI.pdf

Download (451kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah menganalisis pengaruh faktor keperilakuan organisasi yang mencakup dukungan atasan, kejelasan tujuan, dan pelatihan terhadap kegunaan sistem akuntansi keuangan daerah. Populasi dalam penelitian ini adalah Pegawai Negeri Sipil di Kantor Sekretariat Daerah dan Sekretariat DPRD Kabupaten Karanganyar. Sampel pada penelitian ini diambil dari Pegawai Negeri Sipil bagian keuangan atau bendahara pada Sekretariat Daerah dan Sekretariat DPRD Kabupaten Karanganyar. Berdasarkan hasil uji t diperoleh hasil variabel dukungan atasan mempunyai pengaruh secara signifikan terhadap kegunaan sistem akuntansi keuangan daerah. Variabel kejelasan tujuan mempunyai pengaruh secara signifikan terhadap kegunaan sistem akuntansi keuangan daerah. Variabel pelatihan tidak mempunyai pengaruh secara signifikan terhadap kegunaan sistem akuntansi keuangan daerah. Berdasarkan hasil analisis uji F diperoleh bahwa Fhitung > Ftabel yaitu 18,334 > 3,33 dan nilai signifikansi = 0,000 < α = 0,05. Sehingga variabel dukungan atasan, kejelasan tujuan dan pelatihan mempunyai pengaruh secara simultan dan signifikan terhadap kegunaan sistem akuntansi keuangan daerah. Hasil Koefisien Determinasi (R2) diperoleh hasil perhitungan untuk nilai R2 diperoleh angka koefisien determinasi dengan adjusted-R2 sebesar 0,634. Hal ini berarti bahwa 63,4% variasi variabel sistem akuntansi keuangan daerah dapat dijelaskan oleh variabel dukungan atasan, kejelasan tujuan dan pelatihan, sedangkan sisanya yaitu 36,6% dijelaskan oleh faktor-faktor lain diluar model yang diteliti.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Dukungan Atasan, Kejelasan Tujuan, Pelatihan dan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah
Subjects: H Social Sciences > HJ Public Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 30 Nov 2012 06:50
Last Modified: 30 Nov 2012 06:52
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/21680

Actions (login required)

View Item View Item