Kontribusi Kemampuan Awal, Tingkat Pendidikan Orang Tua, Dan Fasilitas Belajar Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas XI SMA Negeri 2 Toboali Bangka Selatan Tahun 2011/2012

SUSETYO, AGUS TRI (2012) Kontribusi Kemampuan Awal, Tingkat Pendidikan Orang Tua, Dan Fasilitas Belajar Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas XI SMA Negeri 2 Toboali Bangka Selatan Tahun 2011/2012. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
HALAMAN_DEPAN.pdf

Download (455kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
BAB_1.pdf

Download (105kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (165kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (293kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (511kB)
[img] PDF (Bab V)
BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (94kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (180kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
naskah_publikasi.pdf

Download (424kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk: (1) menganalisis dan menguji kontribusi kemampuan awal siswa, tingkat pendidikan orang tua dan fasilitas belajar terhadap hasil belajar matematika pada siswa SMA Negeri 2 Toboali. (2) menganalisis dan menguji kontribusi kamampuan awal siswa terhadap hasil belajar matematika pada siswa SMA Negeri 2 Toboali. (3) menganalisis dan menguji tingkat pendidikan orang tua terhadap hasil belajar matematika pada siswa SMA Negeri 2 Toboali.(4) menganalisis dan menguji kontribusi fasilitas belajar terhadap hasil belajar matematika pada siswa SMA Negeri 2 Toboali. Jenis penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Populasi penelitian diambil dari seluruh siswa kelas XI sejumlah 143 siswa. Sampel penelitian terdiri dari 105 siswa yang diambil dengan teknik sampling acak. Data diperoleh melalui metode angket, analisis isi, dan observasi. Teknik analisis data menggunakan regresi linear ganda, uji keberartian koefisien regresi linear ganda dan koefisien determinasi. Hasil penelitian: (1) terdapat kontribusi kemampuan awal siswa, tingkat pendidikan orang tua, dan fasilit as belajar terhadap hasil belajar matematika pada siswa SMA Negeri 2 Toboali, dengan signifikansi sebesar . Kontribusi ketiga variabel bebas terhadap variabel terikatnya sebesar 34.1%. (2) terdapat kontribusi kamampuan awal siswa terhadap hasil belajar matematika pada siswa SMA Negeri 2 Toboali, dengan signifikansi sebesar 0.000. Sumbangan efektif sebesar 17.8%. (3) terdapat kontribusi tingkat pendidikan orang tua terhadap hasil belajar matematika pada siswa SMA Negeri 2 Toboali dengan signifikansi sebesar 0.005. Sumbangan efektif sebesar 6.9%. (4) terdapat kontribusi fasilitas belajar terhadap hasil belajar matematika pada siswa SMA Negeri 2 Toboali dengan signifikansi sebesar 0.001. Sumbangan efektif sebesar 9.3%. Kemampuan awal siswa memberikan sumbangan efektif terbesar, dan tingkat pendidikan orang tua memberikan sumbangan efektif terkecil

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: kemampuan awal, tingkat pendidikan orang tua, fasilitas belajar, dan hasil belajar.
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Matematika
Depositing User: Mrs Esti Handayani
Date Deposited: 12 Nov 2012 12:18
Last Modified: 12 Nov 2012 12:21
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/21144

Actions (login required)

View Item View Item