Gaya Bahasa Metaforis Yang Faunis Pada Puisi Empat Kumpulan Sajak Karya W.S. Rendra

Suwati, Suwati (2012) Gaya Bahasa Metaforis Yang Faunis Pada Puisi Empat Kumpulan Sajak Karya W.S. Rendra. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
02._HALAMAN_DEPAN.pdf

Download (561kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
03._BAB_I.pdf

Download (29kB)
[img] PDF (Bab II)
04._BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (47kB)
[img] PDF (Bab III)
05._BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (21kB)
[img] PDF (Bab IV)
06._BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (164kB)
[img] PDF (Bab V)
07._BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (14kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
08._DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (12kB)
[img] PDF (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
PDF (Naskah Publikasi)
11._JURNAL_PUBLIKASI.pdf

Download (1MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan larik gaya bahasa metaforis yang faunis pada puisi Empat Kumpulan Sajak (EKS) karya W.S. Rendra, dan mengkaji unsur faunis pada puisi Empat kumpulan sajak karya W.S. Rendra. Bentuk penelitian ini menggunakan jenis pendekatan kualitatif. Strategi yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif deskriptif berkaitan dengan identifikasi terhadap puisi EKS karya W.S. karya W.S. Rendra sehingga lebih mudah untuk dipahami dan disimpulkan. Data penelitian ini berupa larik yang mengandung gaya bahasa metaforis yang faunis pada puisi EKS karya W.S. Rendra. Teknik analisis data mengunakan studi pustaka, simak dan catat. Metode penelitian ini adalah metode padan dan agih. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Pertama, puisi EKS karya W.S. Rendra ditemukan larik yang mengandung larik gaya bahasa metaforis yang faunis. Pemakaian gaya bahasa metaforis yang faunis pada larik puisi EKS karya W.S. Rendra dipakai untuk mempersamakan alam, binatang, benda mati dengan sifat atau tindakan manusia. Larik metaforis yang faunis didominasi oleh binatang burung yang disimbolisasikan dengan sosok seorang laki-laki. Kedua, unsur metaforis yang faunis dalam data yang dianalisis berdasarkan tenor dan vehicle diperoleh dua jenis metafora. Yaitu metafora secara implisit dan metafora eksplisit. Puisi Rendra ini memilki subtansi mengenai hubungan percintaan dan perkawinan (hubungan suami istri), seorang laki-laki yang melakukan perbuatan asusila dengan pelacur, sahabat dan menceritakan kisah ibu dan anaknya.

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Puisi, gaya bahasa, metafora yang faunis
Subjects: P Language and Literature > P Philology. Linguistics
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia dan Daerah
Depositing User: Ari Fatmawati
Date Deposited: 13 Aug 2012 04:43
Last Modified: 13 Aug 2012 05:36
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/19584

Actions (login required)

View Item View Item