Eksperimentasi Model Pembelajaran Berbasis Masalah Dengan Metode Stad Dan Langkah Penyelesaian Krulik – Rudnick Ditinjau Dari Kemampuan Awal Siswa

MARTIANINGRUM, INDRIANTI DWI (2012) Eksperimentasi Model Pembelajaran Berbasis Masalah Dengan Metode Stad Dan Langkah Penyelesaian Krulik – Rudnick Ditinjau Dari Kemampuan Awal Siswa. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Hal depan)
COVER.pdf

Download (1MB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
BAB_1.pdf

Download (34kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB_II,.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (116kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (124kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (181kB)
[img] PDF (Bab V)
BAB__V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (34kB)
[img]
Preview
PDF (Dapus)
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (7kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img]
Preview
PDF (Naskah publikasi)
NASKAH_PUBLIKASI.pdf

Download (435kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui; (1) pengaruh model pembelajaran berbasis masalah dengan metode STAD dan langkah penyelesaian Krulik-Rundick terhadap prestasi belajar matematika, (2) pengaruh kemampuan awal terhadap prestasi belajar matematika, dan (3) pengaruh interaksi antara model pembelajaran berbasis masalah dan kemampuan awal siswa terhadap prestasi belajar matematika. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII SMP Negeri 2 Kunduran. Sampel yang diambil adalah sebanyak 65 siswa, terdiri dari 32 siswa sebagai kelas eksperimen dan 33 siswa sebagai kelas kontrol. Pengambilan sampelnya menggunakan teknik cluster random sampling, sedangkan metode pengumpulan datanya menggunakan dokumentasi dan tes. Data yang diperoleh kemudian dianalisis menggunakan uji analisis variansi dua jalan sel tak sama, dengan terlebih dahulu dilakukan uji prasyarat analisis yaitu meliputi uji normalitas dengan metode Lilliefors dan uji homogenitas dengan metode Bartlett. Sebagai tindak lanjut dari analisis variansi dilakukan uji Scheffe. Hasil analisis data dengan taraf signifikansi 5% menyebutkan bahwa: (1) ada pengaruh model pembelajaran berbasis masalah dengan metode STAD dan langkah penyelesaian Krulik-Rundick terhadap prestasi belajar matematika, dengan nilai �� ��. (2) ada pengaruh kemampuan awal terhadap prestasi belajar matematika, ��������� (3) Tidak ada pengaruh interaksi antara model pembelajaran berbasis masalah dan kemampuan awal siswa terhadap prestasi belajar matematika, dengan nilai ��� � ���

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Model Pembelajaran, Kemampuan Awal, Prestasi Belajar
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Matematika
Depositing User: Users 13 not found.
Date Deposited: 06 Aug 2012 11:06
Last Modified: 06 Aug 2012 11:14
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/19480

Actions (login required)

View Item View Item