Hubungan Frekuensi Kesakitan Dengan Status Gizi Anak Bawah Dua Tahun Di Kelurahan Kestalan Kecamatan Banjarsari Kota Surakarta

Fatmawati, Dewi (2012) Hubungan Frekuensi Kesakitan Dengan Status Gizi Anak Bawah Dua Tahun Di Kelurahan Kestalan Kecamatan Banjarsari Kota Surakarta. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
HALAMAN_DEPAN.pdf

Download (195kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
BAB_I.pdf

Download (20kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (112kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (89kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (40kB)
[img] PDF (Bab V)
BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (43kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (17kB)
[img] PDF (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Anak usia di bawah dua tahun merupakan kelompok yang rentan terhadap kesehatan dan gizi, sehingga membutuhkan perhatian dan pemantauan secara khusus. Masa dua tahun pertama anak-anak merupakan masa-masa emas pertumbuhan otak atau disebut juga dengan golden age. Kurangnya asupan zat gizi akibat nafsu makan yang turun dan adanya penyakit secara langsung mempengaruhi status gizi anak bawah dua tahun. Status gizi bisa dipengaruhi oleh faktor langsung dan faktor tidak langsung. Di wilayah Surakarta khususnya di Puskesmas Gilingan angka kesakitan anak bawah lima tahun pada tahun 2010 adalah 28,81%, artinya anak bawah lima tahun di kelurahan ini dalam satu tahun 28,81% pernah menderita sakit. Tujuan Penelitian : Menganalisis hubungan frekuensi kesakitan dengan status gizi anak bawah dua tahun. Metode Penelitian : Penelitian ini merupakan penelitian observasional dengan pendekatan cross sectional. Subjek penelitian adalah anak bawah dua tahun di Kelurahan Kestalan Kecamatan Banjarsari Kota Surakarta. Populasi dalam penelitian ini adalah anak bawah dua tahun. Sampel dengan total populasi sebanyak 39 anak bawah dua tahun. Jenis data menggunakan data primer, data primer diperoleh secara langsung dari sampel dan data sekunder yang diperoleh secara tidak langsung dari hasil pengumpulan dari pihak lain. Teknik analisis data menggunakan korelasi product moment. Hasil : Sebagian besar anak bawah dua tahun pernah mengalami sakit selama satu bulan terakhir yaitu sebesar (64.1%). Sebagiyan besar baduta mengalami sakit dengan lama hari 1 – 7 hari yaitu (48,7%). Sebagiyan besar status gizi anak bawah dua tahun yang menjadi responden dalam kategori normal yaitu (87,2%). Tidak ada hubungan frekuensi kesakitan dengan status gizi anak bawah dua tahun di Kelurahan Kestalan, Kecamatan Banjarsari, Kota Surakarta (0,68 > 0,05). Kesimpulan : Tidak ada hubungan frekuensi kesakitan dengan status gizi anak bawah dua tahun

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Frekuensi Kesakitan, Status Gizi
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RN Nutrition
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Gizi
Depositing User: Mulyadi Mulyadi
Date Deposited: 03 May 2012 06:57
Last Modified: 13 Sep 2022 06:35
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/18483

Actions (login required)

View Item View Item