PERANCANGAN E-COMMERCE TOKO PONSEL DOLPHIN ON-LINE MENGGUNAKAN ASP.NET DENGAN VISUAL BASIC 2005

Mardianto, Budy (2011) PERANCANGAN E-COMMERCE TOKO PONSEL DOLPHIN ON-LINE MENGGUNAKAN ASP.NET DENGAN VISUAL BASIC 2005. Skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img]
Preview
PDF (Halaman Depan)
Halaman_Depan.pdf

Download (127kB)
[img]
Preview
PDF (Bab I)
BAB_I.pdf

Download (14kB)
[img] PDF (Bab II)
BAB_II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (277kB)
[img] PDF (Bab III)
BAB_III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (661kB)
[img] PDF (Bab IV)
BAB_IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] PDF (Bab V)
BAB_V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6kB)
[img]
Preview
PDF (Daftar Pustaka)
Daftar_Pustaka.pdf

Download (5kB)
[img] PDF (Lampiran)
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (33kB)

Abstract

Saat ini persaingan dibidang bisnis semakin ketat, karena banyaknya usaha-usaha baru yang muncul dan berkembang. Toko Ponsel Online yang bergerak dibidang bisnis toko ponsel tentunya bersaing dengan bisnis toko ponsel yang lainya. Dengan adanya persaingan dibidang bisnis yang semakin ketat ini, mendorong Toko Ponsel Online untuk memperluas pemasaran dan meningkatkan pelayanan terhadap pelanggannya yaitu dengan merancang dan membuat aplikasi e-commerce yang menyediakan layanan 24 jam untuk mempertahankan pelanggan yang ada dan menarik pelanggan baru. Pembuatan aplikasi e-commerce dimulai dengan membuat desain dari sistem yang digunakan perusahaan saat ini. Setelah model terbentuk lalu dikonfirmasikan dengan user, untuk memperoleh kesatuan pandangan untuk menyimpan data. Tahap selanjutnya adalah merancang database yang digunkan untuk menyimpan data. Program aplikasi e-commerce ini dibuat dengan menggunakan Microsoft Visual Studio dengan ASP.NET sebagai bahasa script dan SQLServer sebagai penyimpan database. Hasil dari perancangan aplikasi yang dibuat adalah web e-commerce yang dapat membantu pelanggan untuk melakukan pembelian 24 jam dan membuat Toko Ponsel Online untuk memperluas daerah pemasaran. Kesimpulan yang diperoleh dari pengujian program yang dilakukan oleh pelanggan dan administrator yaitu bahwa program ini sudah berjalan dengan baik sesuai dengan keinginan yang diminta oleh pemilik toko ponsel dolphin .

Item Type: Karya ilmiah (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Aplikasi e-commerce, ASP.NET, Database SQLServer.
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Elektro
Depositing User: Users 1504 not found.
Date Deposited: 12 May 2011 10:12
Last Modified: 12 May 2011 10:12
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/12289

Actions (login required)

View Item View Item