Minimnya Minat Masyarakat Bermitra Dengan Perbankan Syariah Dan Formulasinya Di Indonesia

KHAKIM, BAHTIAR and -, Dr. Rizka, S.Ag., M.H and -, Dr. Sholahuddin, S.E., M.Si. (2022) Minimnya Minat Masyarakat Bermitra Dengan Perbankan Syariah Dan Formulasinya Di Indonesia. Thesis thesis, Universitas Muhammadiyah Surakarta.

[img] PDF (Naskah Publikasi)
naspub tesis.pdf

Download (607kB)
[img] PDF (Halaman Depan)
Halaman depan.pdf

Download (895kB)
[img] PDF (Bab I)
bab I.pdf

Download (221kB)
[img] PDF (Bab II)
bab II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (227kB) | Request a copy
[img] PDF (Bab III)
Bab III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (155kB) | Request a copy
[img] PDF (Bab IV)
Bab IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (173kB) | Request a copy
[img] PDF (Bab V)
Bab V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (33kB) | Request a copy
[img] PDF (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf

Download (181kB)
[img] PDF (Lampiran)
lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (141kB) | Request a copy
[img] PDF (Surat Pernyataan Publikasi)
Surat Pertanyaan Publikasi Ilmiah.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (115kB) | Request a copy

Abstract

Masyarakat Indonesia dikenal sebagai masyarakat yang penuh keberagaman. termasuk juga struktur dalam aspek politik, ekonomi, sosial-kultural, dan hukumnya sangat dinamis. jumlah penduduk muslim yang besar di Indonesia menjadi alasan untuk terus diupayakan perkembangan ekonomi Islam guna mencapai kesejahteraan bersama. namun dalam perjalananya pengembangan ekonomi Islam mengalami beberapa hambatan salah satunya disebabkan oleh dominasi teori kapitalisme yang hampir menjangkau di seluruh dunia termasuk Indonesia. Karena sistem ini memberikan dampak negatif dalam prakteknya seperti keadilan yang tidak merata, menciptakan gap baik antar individu, masyarakat hingga antar Negara, dan disinyalir sistem ini akan terus menguntungkan barat melalui hegemoni mata uang kertas dan sistem riba. Disisi lain sumber daya alam yang kian rusak adalah akibat dari eksploitasi kapitalisme. Merespon pengembangan keilmuan yang telah dicapai barat para ekonom Muslim sudah seharusnya menyikapinya dengan bijak yang mana hal ini menjadi kajian dalam mengembangkan ekonomi Islam yang sekian lama mengalami stagnasi, Islamisasi dari ilmu ekonomi kapitalis akan menjadi salah satu alternatif dalam merespon perkembangan zaman. Berbagai cara harus diupayakan dalam menciptakan keadilan dan kesejahteraan bersama yang diiringi dengan keberkahan dunia dan akhirat. Dalam bingkai ekonomi Islam yang berlandaskan dari hukum Allah akan membawa keadilan dan kesejahteraan bagi seluruh umat manusia, karena Islam adalah rahmat bagi seluruh alam.

Item Type: Thesis (Thesis)
Uncontrolled Keywords: Formulasi Minimnya minat, Perbankan Syariah
Subjects: B Philosophy (General) > BA Islam > BA12 Hukum Ekonomi Islam
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Agama Islam > Hukum Ekonomi Syariah (HES)
Depositing User: Unnamed user with username o200200004
Date Deposited: 28 Jul 2022 02:16
Last Modified: 21 Sep 2022 08:36
URI: http://eprints.ums.ac.id/id/eprint/101675

Actions (login required)

View Item View Item